Artikel oleh Sapariah Saturi

Asa Desa Wlahar Wetan Berdaulat Pangan Organik

  Sore itu, Senin, 10 April 2017. Hujan baru reda berganti terik mentari. Dodit Prasetya, Kepala Desa Wlahar, Wetan, Kalibagor, Banyumas, menyambut saya. Dia jadi kades sejak 2013. Kala itu,…

Moratorium Hutan dan Tunda Izin Sawit Bisa Saling Melengkapi

  Moratorium izin hutan primer dan lahan gambut sejak 2011, sudah dua kali perpanjangan, memasuki kali ketiga pada Mei ini. Meskipun sudah berjalan enam tahun tetapi dinilai belum mampu memperbaiki…

Kala Nelayan Keramba Mentawai Terkendala Pemasaran

    Jari-jemari Apri membolak balik biji coklat dan pinang yang dijemur di atas keramba jaring apung (KJA) miliknya. Sesekali pria berumur 32 tahun ini memilih beberapa biji coklat busuk…

Katak Raksasa dari Enrekang Ini Mulai Langka…

    Berat tubuh sampai 1,6 kg. Tengkorak dan rahang mulut saat tertutup terlihat lancip. Ketika bersuara, beberapa penduduk lokal melafalkan seperti batuk orangtua. Nama latinnya, Limnonectes grunniens, ditemukan di…

Rumah Baru Kucing Hutan Ini di Hutan Sicike-cike

    Dua kucing hutan kembali ke habitat, hutan Sicike-cike, Dairi, Sumatera Utara, Sabtu (29/4/17). Sebelum lepas liar, tim medis Indonesian Spesies Conservation Program (ISCP) bersama Balai Konservasi Sumberdaya Alam…