Pasar Kalimu, Pasar Tradisional di Kaluppini yang Terancam Hilang

Namanya Pasar Kalimu. Letaknya di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Tepatnya di Desa Kaluppini, Kecamatan Enrekang, tempat dimana masyarakat Adat Kaluppini berdomisili. Pasar Kalimu adalah salah satu pasar tradisional yang terancam…

Pertama Kalinya di Garuda Ini Dipasang Satelite Tracking

Seekor elang jawa (Nisaetus bartelsi) kembali mendapat kebebasannya. Burung yang diyakini menjadi lambang negara ini dilepasliarkan di Cagar Alam (CA) Gunung Picis, Ponorogo, Jawa Timur. Kepala Balai Besar Konservasi Sumber…

Begini Nasib Hutan Mangrove Pulau Ternate

Tanah tepian laut itu terkikis. Pepohonan mangrove sebagai pagar pelindung jauh nyaris hilang. Begitulan kondisi sebagian besar tepian laut Pulau Ternate. Hutan mangrove pulau kecil dengan sebagian besar warga menghuni…

Catatan Hukum Peraturan Gambut: Lama vs Baru

Memasuki musim penghujan, 2016 ini dilalui tanpa ada titik api berarti. Langit tetap cerah tanpa diselimuti asap seperti lima tahun terakhir. Satu tahun lalu, Indonesia “dikepung” asap di tujuh provinsi…

Pemerintah Indonesia Hormati Tradisi Adat Lamalera, Tetapi….

Tuduhan adanya kriminalisasi dari masyarakat adat Lamalera di Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), dibantah keras oleh Wildlife Crime Unit (WCU) dari Wildlife Conservatory Society (WCS). Penangkapan Goris Dengekae…

Jaga Kelestarian Gunung untuk Kesejahteraan

Pagi telah tiba ketika warga di lereng Gunung Slamet itu keluar rumah dan menuju ke ladangnya. Mereka berasal dari Desa Kutabawa dan Serang, Kecamatan Karangreja, Purbalingga, Jawa Tengah (Jateng). Pada…

Hutan Kehje Sewen yang Menentramkan Kehidupan Orangutan

Yayasan Penyelamatan Orangutan Borneo (Yayasan BOS) berhasil memenuhi targetnya, melepasliarkan sebanyak 251 orangutan di hutan Kalimantan. Jumlah total ini dicapai setelah dikembalikannya enam individu orangutan ke habitat alaminya, Hutan Kehje…

Tata Kelola Sektor Kehutanan Masih Buram, Bagaimana Prediksi 2017?

Akuntabilitas dan transparansi kunci penting dalam tata kelola hutan berkelanjutan. Berbagai kalangan menilai, kinerja tata kelola sektor kehutanan meskipun ada beberapa kemajuan tetapi masih terbilang buram. Tahun depan, pemerintah harus…

Opini: Kemana Pengelolaan Lahan Gambut akan Dibawa?

Pemerintah pada tanggal 2 Desember 2016, resmi menerbitkan Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2016 yang merupakan pengganti PP Nomor 71 Tahun 2014. Hal penting dalam aturan ini mencakup beberapa hal…

Gempa Itu Meninggalkan Rasa Takut di Tenda Pengungsi

Aceh berduka. Gempa berkekuatan 6,5 Skala Richter pukul 05.03 WIB, 7 Desember 2016 itu, merenggut nyawa masyarakat yang tengah tidur. Titik gempa berada pada 5,25 LU dan 96,24 BT tepatnya di…

Kenapa Tradisi Lamalera Harus Diselamatkan?

Masyarakat adat Lamalera di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT), menyatakan ada upaya kriminalisasi yang dilakukan Pemerintah Indonesia terhadap para nelayan yang hidup di wilayah mereka. Upaya kriminalisasi itu dilakukan…

Menteri Siti Angkat Bicara soal Kasus Rembang

Pada 9 Desember 2016, ratusan warga Pegunungan Kendeng aksi damai menuntut Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, mencabut izin lingkungan pabrik semen dan pertambangan semen di Rembang oleh PT Semen Indonesia.…

Mereka Tolak Kepunahan Orangutan Lewat Seni

Kumis dan jambang tipis. Anting silver tampak menghiasi kedua telinga. Begitulah penampilan khas Bayu Widodo, pegiat seni dari Survive Garage.  Tiga bulan lalu dia diundang bikin karya tentang orangutan berikut…

Begini Ajakan Melindungi Anjing dari Kota Tomohon

Hari itu, para pecinta anjinga dan kucing berkumpul di Kota Tomohon, Sulawesi Utara. Sebuah komunitas pecinta anjing bernama Dog Lovers Tomohon (DLT) mendeklarasikan diri dengan menggelar Fun Dog Festival, vaksin…
1 3 4 5 6 7 9