Ekspor Pasir Laut: Ancam Ekosistem dan Masyarakat, untuk Kepentingan Siapa?

        Baru-baru ini, Pemerintah Indonesia membuka kembali keran ekspor pasir laut setelah lebih dari 20 tahun dilarang. Kalangan organisasi masyarakat sipil menuding kebijakan kontroversial itu hanya untuk mengakomodir kepentingan pengusaha dan para oligarki. Bhima Yudhistira,  Direktur Eksekutif Center of Economic and Law Studies (Celios), mangatakan, ekspor pasir laut akan berisiko menciptakan pengangguran … Continue reading Ekspor Pasir Laut: Ancam Ekosistem dan Masyarakat, untuk Kepentingan Siapa?