xkonservasi
oleh Syarifah Latowa, Palu 16 October 2014
Desa Kamonji dan Desa Rano Kecamatan Balaesang Tanjung, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah memiliki keanekaragaman tanaman obat yang hingga kini masih digunakan masyarakat setempat. Ini sesuai dengan hasil inventarisasi yang dilakukan…
Hutan, xkonservasi
oleh Rahmadi Rahmad 16 October 2014
Jumat, awal September 2014, Balai Sidang Universitas Indonesia, Kampus UI Depok, tampak ramai. Ada agenda menarik yang akan dihelat siang itu: Peluncuran Buku Berwisata Alam di Taman Nasional. Penulisnya adalah…
xLingkungan Hidup
oleh Romi Maradona, Ogan Komering Ilir 15 October 2014
SMA 3 Unggulan Kayuagung mewajibkan siswanya menanam pohon dan mengelola sampah sebagai bentuk kepedulian lingkungan. Foto: Dokumentasi SMA 3 Kayuagung, OKI, SumselKabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, yang memiliki luas…
xLingkungan Hidup
oleh Tommy Apriando, Yogyakarta 14 October 2014
Walhi Nasional mencatat telah terjadi peningkatan jumlah kriminalisasi terhadap pejuang lingkungan hidup. Baik terhadap masyarakat, komunitas, bahkan pengurus organisasi di daerah. Tahun 2012, terjadi 147 kasus, dan 2013 naik menjadi…
Hutan, xkonservasi
oleh Firman Hidayat, Aceh 14 October 2014
Perusahaan kelapa sawit PT. Kallista Alam mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung (MA) terkait putusan Pengadilan Tinggi Banda Aceh yang menguatkan putusan Pengadilan Negeri Meulaboh. “Memori kasasi perkara Nomor 50/PDT/2014/PT-BNA Jo…
xLingkungan Hidup
oleh Romi Maradona, Ogan Komering Ilir 13 October 2014
Sungai Komering merupakan salah satu sungai kebanggaan masyarakat Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan. Peranan sungai yang panjangnya sekitar 360 kilometer ini, pada masa lalu, bukan sekadar sebagai sumber…
xLingkungan Hidup
oleh Muhammad Ikhsan, Palembang 13 October 2014
Dua potong bilah bagai teraju berimbang timbul tenggelam menerpa sungai ketika tangkul dikembangkan musim seluang telah datang... Panggilkan puguk atawa kajut musim seluang telah datang bergerombol mereka mudik dari tanah…
Hutan
oleh Christopel Paino, Palu 12 October 2014
Wombo Kalonggo merupakan desa di Kecamatan Tanantovea, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah. Desa di tepi hutan yang disebut sebagai permukiman Raja Tawaeli dari kejaran kolonial Belanda ini, sedang berjuang mendapatkan status…
Hutan, xkonservasi
oleh Muhammad Ikhsan, Palembang 12 October 2014
Saat enam masyarakat adat Tungkalulu dan Dawas disidangkan menunggu putusan Pengadilan Negeri Palembang terkait dakwaan terhadap mereka sebagai perambah Suaka Margasatwa (SM) Dangku Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, BKSDA merobohkan…
Hutan, xLingkungan Hidup
oleh Rahmadi Rahmad 11 October 2014
Muhammad Fathudin resah. Masih ada beban yang menggelayut di pundaknya. Dari 15 hutan desa di Semende yang diusulkan, baru 12 yang disetujui pemerintah. Tiga desa; Penindaian, Rekimai Jaya, dan Swarna,…
Hutan, xLingkungan Hidup
oleh Muhammad Hairul Sobri, Palembang 10 October 2014
Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Sumatera Selatan meminta kepolisian jangan hanya fokus memburu pelaku pembakar lahan yang menyebabkan Sumatera Selatan diserang asap hingga saat ini. “Jangan hanya fokus pada pelakunya.…
Hutan, xkonservasi
oleh Muhammad Ikhsan, Palembang 10 October 2014
Sidang lanjutan enam masyarakat adat yang dituduh melakukan perambahan hutan Suaka Margasatwa Dangku atau melanggar Pasal 40 ayat (1) Jo Pasal 19 ayat (1) UU No 5 Tahun 1990 tentang…
xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Syarifah Latowa, Palu 9 October 2014
Sorak kegembiraan warga nampak ketika pawai dokar hias melewati jalan utama Kota Palu. Dokar hias ini dilombakan saat pembukaan Festival Teluk Palu, 27 September 2014 lalu. Parade yang diikuti sejumlah…
Hutan, xkonservasi
oleh Imran Ali Muhammad dan Junaidi Hanafiah, Aceh 9 October 2014
Baru sebulan lalu dua gajah sumatera (Elephas maximus sumatranus) ditemukan mati akibat keganasan manusia di areal perkebunan PT. Dwi Kencana Semesta (DKS) Desa Jambo Reuhat, Kecamatan Banda Alam, Aceh Timur. Selasa…
Hutan, xkonservasi
oleh Taufik Wijaya, Palembang 9 October 2014
Kebakaran hutan dan lahan di Sumatera Selatan (Sumsel) nyaris terjadi setiap tahun. Kabut asap pun menyerang sejumlah wilayah, termasuk Palembang. Wilayah yang paling banyak mengalami kebakaran adalah lahan rawa gambut.…
Hutan
oleh Aseanty Pahlevi, Pontianak 8 October 2014
Semunying Jaya adalah satu dari enam desa - Sekida, Kumba, Gersik, Jagoi Babang dan Sinar Baru - yang ada di Kecamatan Jagoi Babang, Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat. Sebagai wilayah pemekaran…
Hutan
oleh Yustinus S. Hardjanto, Berau 7 October 2014
Pagi, saat mentari baru menampakkan wujudnya, Ramli Abdullah (62 th) yang akrab dipanggil “Pak Tangguk” bersama Japri, menantunya, melanjutkan perjalanan ke kampung Muara Lesan, Kecamatan Kelay, Kabupaten Berau, Kalimantan Timur.…
xkonservasi
oleh Andi Fachrizal dan Rahmadi Rahmad 5 October 2014
Sangkar itu terbuat dari besi dengan jeruji kawat baja. Tangkringan atau tenggerannya melintang dari sisi kiri ke kanan. Hanya berukuran sekitar 1 x 1 meter, siapa sangka wadah berbentuk segi…
Hutan, xLingkungan Hidup
oleh Taufik Wijaya, Muara Enim 4 October 2014
Jika melintasi jalan di daerah Semende, Bukit Barisan, Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan, yang berada di ketinggian 1000-1.600 meter dari permukaan laut, jangan terkejut bertemu dengan hamparan biji kopi di…
Hutan, xkonservasi
oleh Junaidi Hanafiah, Aceh 4 October 2014
Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang bekerja sama dengan Forum Konservasi Leuser (FKL), Senin, 29 September 2014, memusnahkan kebun kelapa sawit yang masuk hutan lindung di Kawasan Ekosistem Leuser (KEL). Pemusnahan kebun…