Tajuk Lingkungan

Mongabay adalah penyedia ragam berita konservasi dan sains lingkungan berbasis non-profit.

Kala Kondisi Sungai-sungai di Jambi Makin Memprihatinkan

  Sungai-sungai di Jambi menghidupi jutaan orang dan tempat hidup beragam ikan air tawar. Sayangnya, kondisi kini makin menyedihkan tercemar beragam limbah.   William Marsden, menyebutkan, tak ada tempat lain…

Buah Manis Bertani Organik di Pancuang Taba

    Udara dingin terasa saat memasuki Kanagarian Pancuang Taba, Kecamatan IV Nagari Bayang Utara, Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Deretan perbukitan berjejer mengelilingi nagari yang berbatasan langsung dengan Taman Nasional Kerinci…

Akankah Pembangunan 994 Kapal untuk Nelayan Berjalan Tepat Waktu?

Jumlah bantuan kapal perikanan yang akan diberikan Pemerintah Indonesia pada 2017 kembali mengalami perubahan. Semula, Pemerintah berjanji akan menggulirkan bantuan sebanyak 1.068 unit kapal dengan beragam ukuran untuk nelayan yang…

Kurma Asih, dari Mitologi jadi Aksi Penyelamatan Penyu

Kurma Awatara adalah kisah dan mitologi penjelmaan Dewa Wisnu menjadi penyu untuk menyelamatkan bumi dari kehancuran. Dikisahkan para dewa dan raksasa berebut mendapatkan air suci (tirta) yang diyakini membuat mereka…

PTUN Palembang Tolak Gugatan Perusahaan Batubara Bermasalah

    Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Palembang menolak gugatan perusahaan batubara bermasalah, yang IUP-nya dicabut Pemerintah Sumatera Selatan. Kali ini, gugatan PT. Andalas Bara Sejahtera yang meminta pembatalan SK…

Mau Awasi Kualitas Listrik? Bisa Cek Kanal Ini…

  Apakah bohlam di rumah Anda sering berkedip atau tiba-tiba meredup sesaat? Atau AC di rumah Anda tak bekerja maksimal dan perlu waktu lama mendinginkan ruangan meski sudah beberapa saat…