Tajuk Lingkungan

Mongabay adalah penyedia ragam berita konservasi dan sains lingkungan berbasis non-profit.

Di TNGHS, “Si Mata Bulan” Kembali Hidup Bebas

Hawa mulai sejuk, kabut tipis mulai tersapu angin sepoi – sepoi yang dingin.  Sedikit demi sedikit langit perlahan berganti warna menjadi lembah biru. Lembah biru adalah kesetiaan sang alam menyambut…

Mongabay Travel : Keajaiban Laut Itu Ada di Anambas

Keindahan Raja Ampat sebagai destinasi wisata laut sejak lama tersohor hingga ke mancanegara. Popularitasnya sangat cepat naik dan tak terbendung oleh destinasi lain di Indonesia. Raja Ampat dengan cepat hadir…

Pesona Pohon Natal Berbahan Daur Ulang ala Nangalimang

Menjelang Natal, hari raya keagamaan umat Kristiani, banyak dijumpai pohon natal yang dibuat beraneka ragam dengan berbagai bahan baku yang mudah diperoleh di sekitar kita. Tapi ratusan “Pohon Natal” yang…

Konflik Lonsum di Bulukumba Tak Kunjung Usai

Surat perjanjian berbahasa Belanda jadi pintu masuk warga di Kabupaten Bulukumba,  Sulawesi Selatan, mendesak perusahaan mengembalikan hak tanah mereka. Puluhan kali pertemuan digelar, tak membuahkan hasil. Konflik makin membesar, ada…

Peristiwa Langka… Salju Turun di Gurun Sahara

Seorang fotografer amatir mengambil gambar pemandangan yang langka dan indah yaitu salju pertama di gurun Sahara setelah hampir 40 tahun. Karim Bouchetata mengambil gambar turunnya salju itu pada hari Senin…

Dion, Gajah Pencegah Konflik Itu Telah Pergi…

Dion salah satu gajah patroli di Aras Napal, Langkat. Dia bertugas membantu penanganan konflik kala ada masalah dengan gajah-gajah liar dengan masyarakat. Untuk mendapatkan kehidupan lebih baik, Dion yang baru…

Rumah Kompos dari Limbah Sapi untuk Dataran Tinggi

Knowlegde is power (pengetahuan adalah kekuasaan),  begitu perkataan Francis Bacon, seorang filsuf berkebangsaan Inggris. Bila menafsirkan perkataan filsuf tersebut, pengetahuan memiliki pengaruh besar terhadap perubahan, karena pengetahuan sejajar dengan kekuasaan.…