Hutan, xLingkungan Hidup
oleh Sapariah Saturi 21 May 2012
ASIA Pulp & Paper Grup (APP) mengumumkan kebijakan baru menghentikan pembukaan hutan alam di wilayah konsesi mereka di hutan tanaman industri (HTI) di Indonesia. Mereka juga berniat menerapkan prinsip hutan…
xLingkungan Hidup
oleh Sapariah Saturi 21 May 2012
KOALISI Organisasi Masyarakat Sipil mengeluarkan deklarasi terkait satu tahun moratorium hutan, 21 Mei 2012. Mereka meminta moratorium berdasarkan capaian, bukan waktu. Gabungan organisasi ini memberikan beberapa rekomendasi kepada pemerintah.…
Hutan, xLingkungan Hidup
21 May 2012
Kendati masih terancam alih fungsi lahan akibat dikeluarkannya keputusan baru dari Menteri Kehutanan terhadap beberapa wilayah hutan di Bengkulu berdasar Keputusan Menteri Kehutanan Nomor SK.643/Menhut-II/2011 tentang Perubahan Peruntukan Kawasan Hutan…
Hutan
oleh Sapariah Saturi 21 May 2012
Operasi ilegal, izin perusahaan segera dicabut SETELAH mendapat tekanan dari organisasi-organisasi lingkungan, akhirnya lahan konsesi PT Kalista Alam, seluas 1.605 hektare (ha) di hutan gambut Rawa Tripa, Aceh, masuk…
xLingkungan Hidup
21 May 2012
Pembukaan lahan kelapa sawit dan pertambangan di Papua Barat semakin menurunkan kualitas lingkungan di wilayah tersebut. Salah satunya adalah indeks mutu air, yang dalam beberapa tahun terakhir mengalami penurunan sangat…
xVideo
21 May 2012
http://www.youtube.com/watch?feature=player_embedded&v=a4rITpE9_r8 Aktivis lingkungan Rob Little merangkum cerita-cerita menarik khusus untuk Mongabay.com Aktivis lingkungan Kamboja, Chut Wutty ditembak mati oleh polisi militer di area penebangan liar pekan silam. Kematiannya adalah sebuah…
Hutan
oleh Jeremy Hance; diterjemahkan oleh Laily Nur Affini 20 May 2012
MESKIPUN secara resmi dikabarkan punah tahun 2003, beberapa orang mempercayai harimau Jawa (panthera tigris sondaica) masih hidup di Taman Nasional Pulau Meru Betiri (TNMB). Untuk membuktikan, si kucing besar tak…
Hutan, xLingkungan Hidup
oleh Oleh: Yani Saloh dan Rhett A Butler 20 May 2012
PADA akhir 1980, di pedalaman hutan Malaysia, peneliti menemukan sejenis tanaman yang hidup dirawa gambut dan mengandung serum anti HIV. Selang setahun kemudian, ketika para peneliti itu kembali untuk mengambil…
xLingkungan Hidup
20 May 2012
Fakta yang terjadi: Populasi serigala di seluruh dunia hilang sekitar 99 persen dari jumlah populasi yang pernah ada dalam sejarah. Sementara, populasi singa jatuh dari 450.000 menjadi 20.000 dalam 50…
Hutan, xLingkungan Hidup
oleh Diterjemahkan oleh: Andi Tenri Wahyuni 20 May 2012
Warna bulu yang terang dan ekspresinya yang kalem, bahkan terkadang nyaris melankolis, kedih (Presbytis thomasi) adalah salah satu primata Asia yang kurang dikenal dibanding primata lain seperti misalnya Orangutan. Meski…
20 May 2012
Sabtu 19 Mei 2012 adalah hari bersejarah bagi Mongabay Indonesia. Situs berita lingkungan dan informasi konservasi ini resmi diluncurkan untuk pembaca Indonesia. Bertempat di @america, Mal Pacific Place Jakarta lantai…
Hutan, xLingkungan Hidup
19 May 2012
Orangutan Sumatera sangat terancam, tanpa langkah cepat bisa menjadi salah satu spesies kera besar yang akan hilang. Jadi, penting melindungi setiap orangutan. PADA, Rabu(16/5/12), tim respon penanggulangan konflik manusia dan…
Hutan, xLingkungan Hidup
19 May 2012
Industri minyak kelapa sawit telah menyewa sebuah firma hukum bernama Holland & Knight untuk membantu mereka mengubah temuan badan lingkungan Amerika Serikat, Environmental Protection Agency bahwa bahan bakar biodiesel berbasis…
Hutan
KEKUATAN modal berpotensi mengancam rakyat. Kriminalisasi rakyat makin menjadi-jadi kala mereka mempertahankan hidup dari desakan wilayah pertambangan dan perkebunan besar. Abetnego Tarigan, Direktur Eksekutif Nasional Walhi mengatakan, kriminalisasi menimpa dari…
Hutan
18 May 2012
SALAH satu hutan lindung terbesar di Indonesia, telah dihancurkan oleh penebang-penebang ilegal dan pertambangan. Kondisi ini bisa menyebabkan hutan tak lagi menyimpan nilai-nilai keilmuan. Demikian dikatakan Chandra Boer, Direktur Pusat…
xFoto Hari ini
18 May 2012
"Memiliki duta seperti Shaq yang berbicara soal lemur, adalah sebuah cara yang menyenangkan untuk menyebarkan pemahaman tentang pentingnya mereka," Kata Mayor kepada Mongabay.com. "Centre ValBio sangat-sangat berterimakasih kepada Shaq, yang…
xLingkungan Hidup
18 May 2012
Bupati Manggarai, Drs. Christian Rotok mengritik rencana pemerintah pusat menukarkan Komodo dengan Panda dari Cina. Ia mengatakan, setelah tukar Komodo dengan Panda dari Cina, tidak lama lagi tukar orang kulit…
xLingkungan Hidup
18 May 2012
Sebuah kabar baik datang untuk Pulau Komodo. Setelah melalui proses klarifikasi yang panjang, Taman Nasional Komodo akhirnya dinobatkan jadi salah satu New 7 Wonder of Nature (tujuh keajaiban baru dunia).…
Hutan, xLingkungan Hidup
17 May 2012
MENTERI Kehutanan, Zulkifli Hasan meminta kepada kepala daerah segera mencabut izin pengelolaan lahan (konsesi) yang diberikan kepada PT Kalista Alam, di Rawa Tripa, Aceh. Menhut mengatakan, telah melihat langsung ke…
xFoto Hari ini
17 May 2012
Burung Boat-billed herons (Cochlearius cochlearius) atau Burung heron paruh kapal banyak ditemukan di Amerika Tengah dan Selatan, mulai dari bagian Utara, di Mexico, hingga bagian paling Selatan di Argentina. Burung heron…