Deforestasi News

Mengintip Pemulihan Hutan Bukit Mas, Seperti Apa?

  Bukit Mas, Resort Sei Betung, Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL), Kabupaten Langkat, Sumatera Utara (Sumut), sempat kena rambah masyarakat. Wilayah ini, satu jalur dengan Resort Sekoci dan Barak Induk,…

Menabung Karbon, Merawat Hutan ala Petani Gunungkidul

    Berjarak sekitar 100 meter dari rumah Darmiyanto, melewati tanah berkapur, kami tiba di hutan Petak 118, Desa Girisuko, Kecamatan Panggang, Gunungkidul, Yogyakarta, Selasa, (8/8/17). Darmiyanto , warga Kampung…

BRG Gandeng Kementerian Pekerjaan Umum Percepat Restorasi Gambut

  Restorasi gambut bukan pekerjaan mudah. Guna memperlancar pelaksanaan pemulihan gambut ini, perlu keterlibatan berbagai pihak, baik pemerintah pusat dan daerah, pemegang konsesi, sampai masyarakat dengan koordinator Badan Restorasi Gambut…

Kala Warga Luat Lombang Tolak Lahan jadi PLTA

    Pengukuran lahan pertanian warga Luat Lombang, Kecamatan Sipirok, Tapanuli Selatan, Sumatera Utara,  oleh PT North Sumatera Hydro Energy (NSHE), pelaksana proyek Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) berujung ribut,…

Reklamasi Berkelanjutan Bekas Tambang Timah, Mungkinkah?

  Sinar mentari terik menyengat kulit. Sepanjang jalan, hamparan tanah putih kecoklatan. Tampak satu dua pepohonan kecil dan ilalang tumbuh. Terlihat juga lubang bak danau bekas galian timah. Air berwarna…

Cerita Warga Peroleh Air Bersih dari Kaki Gunung Sindoro

  Sore itu,  udara terasa dingin. Dari smartphone suhu menujukkan 21 derajat celcius. Winoto baru saja mandi. Rumahnya di Kaki Gunung Sindoro, Dusun Yososari, Desa Reco, Kecamatan Kertek, Kabupaten Wonosobo,…

Ketika Hutan Hilang, Begini Upaya Suku Anak Dalam Bertahan Hidup

    Sinar matahari mulai menghangat, berbayang di celah-celah jejeran pohon karet. Anjing-anjing berkeliaran mengitari lelaki ini. Di belakang dia, seorang perempuan rambut tergelung ke atas dengan penjepit warna-warni terlihat…

Aturan Moratorium Sawit Bakal Terbit September?

  Rencana pemerintah bikin aturan setop sementara (moratorium) perkebunan sawit sudah muncul sejak April tahun lalu. Setelah lebih setahun berlalu tampaknya akan ada titik terang. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin…
1 70 71 72 73 74 113