Hutan Indonesia News

Kisah Pendakian Para Difabel ke Puncak Sesean

    Rombongan pendaki, berjejer menapaki undakan di Kaki Gunung Sesean, Toraja Utara, Sulawesi Selatan. Pada Sabtu (2/12/17),  saya ikut bersama 80 orangan ini dengan sembilan adalah difabel (tiga orang…

Ternate Menuju Masa Krisis Air (Bagian 1)

    Pagi menjelang siang,  Senin  (11/11/17),  Kantor Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Ternate, Mauluku Utara, tampak ramai. Sekitar pukul 0.8.00 pagi,  kantor  di Jalan Batu Angus itu didatangi…

Foto: Sisi Lain Leuser dari Sungai Alas-Singkil

    Sungai Alas-Singkil termasuk sungai terpanjang di Aceh. Bentangannya melewati Kabupaten Gayo Lues, Aceh Tenggara, Aceh Singkil, dan Kota Subulussalam hingga ke wilayah Sumatera Utara. Alirannya juga menuju Samudera…

Emas hitam batubara. Foto: Hendar

Pemerintah akan Blokir Ribuan Izin Tambang Bermasalah

  Sebagai tindak lanjut dari koordinasi dan supervisi (korsup) mineral dan batubara (minerba) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK),  pemerintah akan memblokir berbagai layanan ribuan izin usaha pertambangan (IUP) tambang bermasalah. Berdasarkan…
Emas hitam batubara. Foto: Hendar

Nasib Bekantan yang Jauh dari Sentuhan Rasa Peduli

    Siapa yang tak kenal bekantan? Satwa dengan nama Latin Nasalis larvatus ini dikenal luas sebagai kera Belanda berhidung mancung. Hidup di ekosistem hutan mangrove, masa depan satwa endemik…

Tumbuhan-tumbuhan Cantik Penghias Hutan Batang Toru

    Kawasan ekosistem Batang Toru merupakan hutan dengan keragaman hayati tinggi. Selain dihuni spesies baru orangutan tapanuli, di wilayah ini juga hidup beragam tumbuhan cantik. Yayasan Ekosistem Lestari (YEL), yang telah melakukan…

Cengkeraman Pertambangan di Kepulauan Rempah dan Perikanan

  Maluku Utara terkenal sebagai kepulauan rempah--antara lain pala, cengkih,--dan daerah maritim dengan potensi perikanan besar tetapi bisnis yang berkembang malah pertambangan. Walhi Malut mencatat, dari luas Malut 145.801,1 kilometer…

Melindungi Maleo Harus Ada Aksi Bersama

    Menyebut nama maleo senkawor (Macrocephalon maleo) sama halnya membicarakan “keajaiban”. Burung endemis/khas Sulawesi ini memiliki telur seukuran telapak tangan orang dewasa. Uniknya, telur tersebut ketika menetas, bukan karena…

Ketika RSPO Dorong Perluasan Sertifikasi Kebun Sawit Petani Kecil

    Ratusan orang terdiri dari pemangku kepentingan sawit global dari para pemimpin perusahaan, lembaga keuangan, pembuat kebijakan, akademisi sampai organisasi masyarakat sipil dan lingkungan berkumpul dalam pertemuan rutin Roundtable…

Kehidupan Orangutan di Alam Harusnya Bebas Ancaman

    Tiga individu orangutan menempati habitat baru di Taman Nasional Betung Kerihun - Danau Sentarum (TNBK-DS), setelah ditetapkan sebagai kawasan pelepasliaran orangutan (Pongo pygmaeus). Ini merupakan pelepasliaran pertama sejak…