Jambi News

Harimau Dekati Pemukiman, Warga Batanghari Waspada

Warga desa Muaro Sebo dan Pemayung, Kabupaten Batanghari, Jambi tengah diresahkan dengan munculnya harimau di desa mereka. Bahkan 28Februari 2013 silam, seorang warga desa Muaro Sebo mengaku telah diserang harimau.…

Hutan Harapan Jambi Kembali Diserang Perambah Hutan

Peristiwa penyerangan dan perusakan pos jaga kembali menimpa Hutan Restorasi Harapan atau Harapan Rainforest di Jambi. Peristiwa ini terjadi hari Sabtu tanggal 6 Oktober 2012 silam. Sejumlah massa yang diperkirakan…

Perambahan Hutan, Musuh Utama Taman Nasional Kerinci Sebelat

Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) yang terletak di 4 provinsi, yaitu :  provinsi Bengkulu, Jambi, Sumatera Barat dan Sumatera Selatan merupakan Taman Nasional terluas kedua di Indonesia setelah Taman Nasional…

Kuartal I Moratorium APP: Masih Menggarami Air Laut

Tiga bulan sudah berlalu sejak komitmen produsen kertas Asia Pulp and Paper untuk melakukan moratorium penebangan hutan alam untuk memenuhi kebutuhan pabrik mereka. Komitmen yang dituangkan dalam 'Sustainability Roadmap 2020'…

Seekor Paus Bungkuk Mati Terdampar di Jambi

Benda yang sebelumnya diperkirakan kapal kandas oleh warga di desa Sungai Jambat, Kecamatan Sadu Kabupaten Tanjung Jabung Timur telah dipastikan oleh BKSDA Jambi adalah seekor paus. Paus yang sudah terdampar…