Keanekaragaman Hayati News

Indahnya 7 Spesimen Baru Bunga Berumur 100 Juta Tahun

Alkisah sekitar 100 juta tahun yang lalu, seekor dinosaurus Triceratops atau Tyrannosaurus rex berjalan melalui hutan pinus dan mencerabut sekelompok bunga. Fosil bunga tersebut kemudian berhasil diidentifikasi sebagai spesies pohon…

Kurma Asih, dari Mitologi jadi Aksi Penyelamatan Penyu

Kurma Awatara adalah kisah dan mitologi penjelmaan Dewa Wisnu menjadi penyu untuk menyelamatkan bumi dari kehancuran. Dikisahkan para dewa dan raksasa berebut mendapatkan air suci (tirta) yang diyakini membuat mereka…

Penegakan Hukum Harus Menjamin Upaya Konservasi

Penyitaan 14 satwa liar dan 7 satwa dilindungi terancam punah menambah deretan kasus perdagangan dan perburuan yang terjadi di Wilayah Jawa Barat. Keseluruhan satwa tersebut merupakan hasil dari Operasi Tangkap…

,

Akhirnya Kebun Raya Baturraden Diresmikan

Setelah 14 tahun sejak ide pembangunan Kebun Raya Baturraden, Banyumas, Jawa Tengah (Jateng) muncul, akhirnya pada Sabtu (19/12) diresmikan. Peresmian dilakukan oleh Ketua Kebun Raya Indonesia Megawati Soekarnoputri. Uniknya, ide…

,

Foto : 12 Pohon-pohon Tertua dari Seluruh Dunia

Selama 14 tahun terakhir, Beth Moon, seorang fotografer dari San Francisco,  melanglang dunia untuk  mencari pohon-pohon  tertua  dari berbagai penjuru.   Dia telah melakukan perjalanan di seluruh dunia untuk mengambil gambar…