Ketuk Palu Hakim buat Perambah Leuser, Berefek Jerakah?
Fikrianto dan Rusli Usman tertunduk lesu. “Kami pikir-pikir Pak hakim,” kata Fikrianto, setelah mendengar vonis hakim. Dia terus menundukkan kepala. “Kami menyesal, gak akan mengulangi perbuatan ini lagi,” kata Rusli…