Laut
Sebagai negara dengan tingkat keanekaragaman hayati laut tertinggi di dunia, Indonesia menjadi salah satu negara yang subur dengan penangkapan dan perdagangan hiu. Salah satu spot penangkapan hiu adalah di perairan…
Flora Fauna
Balai konservasi sumber daya alam (BKSDA) Sulawesi Utara bersama Pusat Penyelamatan Satwa Tasikoki (PPST) menyita 2 ekor Macaca nigra (yaki) dan seekor Macaca hecki peliharaan warga, yang telah dianggap sebagai…
Flora Fauna
Dua tersangka penjual kulit harimau sumatera ditangkap Ditreskrimsus Polda Sumatera Barat Dari tangan para pelaku diamankan satu lembar kulit harimau basah, satu tengkorak harimau, satu awetan harimau, satu tengkorak…
Flora Fauna
Kasus penyelundupan satwa liar dilindungi terus terjadiAparat penegak hukum harus fokus membongkar jaringan kejahatan, karena pelakunya bukan perorangan melainkan jaringan yang sistematisUntuk menerapkan hukuman maksimal bagi pelaku kejahatan satwa liar,…
Flora Fauna
Di Indonesia terdapat empat spesies landak yaitu Hystrix brachyura, Hystrix sumatrae, Hystrix javanica, dan Hystrix crassispinis Jenis Hystrix brachyura yang sebelumnya berstatus dilindungi, kini tidak lagi berdasarkan Peraturan Menteri LHK…
Flora Fauna
Penanganan kejahatan perdagangan satwa liar dilindungi harus serius dilakukan Pelepasliaran, harus menjadi prioritas utama yang ditekankan para penyidik kasus kejahatan satwa liar. Sebagai barang bukti, satwa liar dapat digantikan…
Flora Fauna, Sosial
Komodo (Varanus komodoensis) merupakan satwa langka dilindungi dan endemik hanya ada di kepulauan kawasan Taman Nasional Komodo (TNK) dan beberapa wilayah kabupaten lainnya di Flores, NTT. Terkuaknya jaringan perdagangan 5…
Flora Fauna
Kondisi badak sumatera yang kritis, harus segera dilakukan penyelamatannya Jumlahnya yang tidak lebih dari 100 individu, tersebar dalam populasi kecil yang terpisah Perburuan, penyempitan habitat, dan jumlahnya yang sedikit…
Flora Fauna
Perdagangan satwa liar dilindungi terus terjadi Direktorat Reserse Kriminal Khusus [Ditreskrimsus] Polda Jawa Timur menangkap 9 pedagang satwa liar dilindungi yang merupakan anggota jaringan internasional. Dari para pelaku disita…
Laut, Sosial, Urban
Ratusan turis bergembira melepaskan tukik dan 18 ekor penyu hijau di Pantai Kuta, Bali, Rabu (27/3/2019). Penyu yang dilepasliarkan adalah penyu hijau sitaan, dari total 27 ekor pada Maret ini…
Flora Fauna
Rendahnya hukuman bagi pelaku kejahatan satwa liar membuat perburuan dan perdagangan satwa ilegal terus terjadi IAR mencatat, lebih 80 persen satwa yang diperdagangkan melalui pasar burung maupun media sosial,…
Flora Fauna, Laut
Seekor paus sperma panjang lebih dari 11 meter dan lingkar badan sekitar 7 meter terdampar mati, giginya hilang, tulang rusuk terpotong, akhirnya dikubur di Pantai Yeh Leh, Desa Pengeragoan, Kecamatan…
Flora Fauna, Laut
Seekor paus terdampar dan mati di pantai Bolawolon, desa Tanaduen, kecamatan Kangae, kabupaten Sikka, dan diketahui pada Selasa (19/2/2019) sore. Bangkai paus itu dibawa nelayan ke pasar Geliting untuk dipotong…
Flora Fauna, Laut
Dua penyu sitaan yaitu satu penyu sisik dan satu penyu hijau dilepasliarkan ke lautan pada Minggu (24/2/2019) di pesisir pantai di Sikka, Maumere, Nusa Tenggara Timur (NTT). Penyu tersebut disita…
Flora Fauna
Alby merupakan kukang sumatera albino yang diselamatkan tim gabungan BKSDA Seksi Wilayah III Bandar Lampung dari perdagangan liar melalui Facebook di Lampung Kukang merupakan primata dilindungi UU No. 5…
Flora Fauna
25 spesies satwa terancam punah ditargetkan meningkat oleh KLHK sebesar 10 persen dalam kurun waktu 2015-2019 Peningkatan populasi ini menjadi acuan keberhasilan pengelolaan ekosistem dengan menakar kondisi biologis dan…
Flora Fauna
Kesejahteraan satwa masih belum mendapat perhatian penuh, meski satwa mempunyai hak hidup sebagaimana manusia Kekejaman manusia pada satwa domestic seperti anjing dan kucing seperti disiksa atau diperlakukan tidak layak…
Hutan, Sosial
Pemerintah Kota Bitung, Sulawesi Utara menggelar peringatan 100 Tahun Tangkoko pada 20 dan 21 Februari 2019 Pada perayaan tersebut, sejumlah lembaga konservasi di Sulut dan komunitas di kelurahan Batuputih, Bitung…
Sosial, Urban
Pemerintah Kota Bitung, Sulawesi Utara menggelar peringatan 100 Tahun Tangkoko pada 20 dan 21 Februari 2019. Perayaan itu bakal digelar tahunan untuk menggenjot wisatawan dan usaha sosialisasi konservasi flora dan…
Flora Fauna
Tujuh ribu ekor belangkas yang hendak diselundupkan ke Thailand digagalkan TNI AL saat berpatroli di perairan Aceh Timur, Aceh KM Motor Lumba Lumba yang membawa ribuan…