Laut, xLingkungan Hidup
oleh Hari Wibowo, Jakarta 6 May 2015
“Kami tidak habis pikir, kenapa perusahaan sewenang-wenang mau ambil tanah kami?” kata Jon Haerani. Dia menghela nafas, mata menerawang. “Sudah sejak dulu kami menempati desa ini. Nenek-moyang kami mendapatkan tidak…
Laut, xLingkungan Hidup
oleh Hari Wibowo, Jakarta 26 April 2015
Sejak awal, Kaka Slank, ikut mengkampanyekan penyelamatan Pulau Bangka, Minahasa Utara, Sulawesi Utara, dari ancaman tambang, lewat lagu, ikut aksi sampai petisi di Change.org. Kaka ingin membuka mata pemerintah, bahwa,…
Hutan, Laut, xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Hari Wibowo, Jakarta 23 April 2015
Sidang gugatan warga Pulau Bangka, Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara, terhadap Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) digelar di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta, Selasa (21/4/15). Agenda persidangan mendengar…
Laut, xFeature, xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly dan Sapariah Saturi 23 March 2015
Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan, operasi PT Mikgro Metal Perdana (MMP) di Pulau Bangka, Sulawesi Utara, setop sejak 2014. Alasannya, perusahaan belum memperoleh izin dari Kementerian Lingkungan Hidup…
Laut, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly dan Sapariah Saturi 18 July 2014
Penegak hukum dinilai diskriminatif, hanya berjalan buat rakyat kecil. Kala warga menang gugatan hukum sampai MA, tak digubris pemerintah daerah. Perusahaan tetap beroperasi. Kepolisian malah menjadi penjaga perusahaan walau warga…
Laut, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly, Manado 14 July 2014
Puluhan aktivis dari Koalisi Penyelamatan Pulau Bangka aksi solidaritas terkait tragedi bentrokan antar warga penolak dan pro tambang di pulau itu, di Manado, Senin (14/7/14). Koalisi mengecam dan mendesak pemerintah…
Hutan, Laut, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly dan Sapariah Saturi 12 July 2014
Mahkamah Agung sudah mengeluarkan putusan agar Bupati Minut mencabut izin tambang biji besi di Pulau Bangka. UKP4 sudah meminta penghentian operasi tambang guna menghindari konflik. Sayangnya, semua tak digubris pemerintah…
Laut, xLingkungan Hidup
28 June 2014
Koalisi organisasi masyarakat sipil mendesak Bupati Minahasa Utara, segera menjalankan perintah PTUN Manado, yakni, mencabut izin tambang MMP. Pada Kamis (26/6/14), Pengadilan Tata Usaha Negara Manado menerbitkan surat perintah kepada…
Laut, xFeature, xLingkungan Hidup
oleh Sapariah Saturi dan Themmy Doaly 21 June 2014
Pemerintah Pusat lewat Unit Kerja Presiden Bidang Pengawasan dan Pengendalian Pembangunan (UKP4) merekomendasikan operasi PT Migro Metal Perdana (MMP) di Pulau Bangka, Sulawesi Utara, setop sementara. Rekomendasi ini keluar setelah…
Laut, xFeature, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly, Manado 18 June 2014
Ratusan orang berkumpul di pesisir pantai Desa Lihunu, Pulau Bangka, Minahasa Utara, Sulawesi Utara. Mereka dari dalam dan luar negeri. Sabtu-Minggu (14-15/6/14), para turis memeriahkan Coral Day. Coral Day 2014…
xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly dan Sapariah Saturi 10 June 2014
Warga merasa tertipu, merekapun berbondong-bondong mengembalikan uang yang dibagi-bagikan pemerintah desa yang ternyata dana buat mengambil tanah adat mereka itu. Senin (9/6/14), pemerintah Desa Kahuku membagi-bagikan uang pada warga desa.…
Hutan, Laut, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly, Manado 20 May 2014
Warga kecewa Kapolda lagi-lagi tak bisa ditemui. Padahal, mereka datang sesuai kesiapan waktu dari Kapolda Sulut. Sekitar 50 warga Pulau Bangka, Selasa (20/5/15), kecewa. Setelah menempuh jarak cukup jauh, keinginan…
Laut, xLingkungan Hidup
oleh Sapariah Saturi dan Themmy Doaly 7 May 2014
Pengusaha, bupati dan oknum polisi, ‘mesra,’ seiya sekata. Mereka akur menjaga izin tambang Pulau Bangka di Minahasa Utara, Sulawesi Utara (Sulut), tetap langgeng. Dalih demi kesejahteraan warga. Izin digugat, muncul…
Laut, xLingkungan Hidup
Pada Senin, 28 April 2014 ini, kapal pembawa alat berat perusahaan tambang datang lagi ke Pulau Bangka. Anjing menggonggong kafilah berlalu. Pepatah ini tampaknya cocok disematkan kepada Bupati Minahasa Utara…
Hutan, Laut, xLingkungan Hidup
oleh Themmy Doaly, Manado 16 March 2014
Di sore itu, Rabu (12/03/14), sejumlah warga tampak berkumpul di pesisir pantai di Desa Kahuku, Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara (Sulut). Potros Liaha (47), nelayan setempat begitu bersemangat menceritakan, jika…
Laut, xLingkungan Hidup
23 February 2014
Puluhan kapal nelayan dari beberapa desa di Pulau Bangka, Kabupaten Minahasa Utara (Minut), Sulawesi Utara (Sulut), berjaga di perairan Bangka sejak Selasa (18/2/14). Mereka rela libur tak mencari ikan demi…
Hutan, Laut, xLingkungan Hidup, xPertanian
oleh Themmy Doaly dan Sapariah Saturi 18 February 2014
Kapal berisi alat berat MMP dikawal brimob dan pejabat Dinas Pertambangan Minahasa Utara. Penolakan warga terhadap pertambangan di Pulau Bangka, Minahasa Utara, Sulawesi Utara (Sulut), tampak tak digubris meskipun mereka…
Laut, xLingkungan Hidup, xPertanian
oleh Themmy Doaly, Manado 15 January 2014
Suasana Pulau Bangka kembali mencekam. Silang pendapat antara warga Desa Kahuku dengan PT Mikgro Metal Perdana (MMP) tak bisa terhindarkan. Pekerja tambang mulai datang, bahkan didampingi brimob melakukan pengukuran lahan.…