Sumatera Utara News

Sinabung, Si Cantik yang “Menghanyutkan”

Sinabung. Terletak di Kabupaten Karo, Sumatera Utara, gunungapi ini terus erupsi sejak 2013. Banyak korban harta dan nyawa. Setidaknya, 17 orang meninggal dunia. Tak sedikit warga Karo kehilangan harta benda…

,

Sambut Tahun Baru dengan Peledakan Kapal Pencuri Ikan

Menyambut tahun baru 2016, Kamis (31/12/15), Pangkalan Utama Angkatan Laut Satu (Lantamal-I) Belawan, Medan, Sumatera Utara, meledakkan dan menenggelamkan satu kapal asing berbendera Malaysia. Kapal tertangkap tangan mencuri ikan di…

,

Kebun Sawit Terus Hancurkan Habitat Satwa Langka

Analisis Bukitbarisan Sumatran Tiger Rangers (BSTR), memperlihatkan kerusakan hutan di Sumatera Utara, makin menyulitkan hidup sejumlah satwa langka. Hutan berubah menjadi perkebunan, paling banyak sawit. Pantauan mereka, antara lain di…

,

Hutan Rusak, Beginilah Nasib Kemenyan di Tanah Batak

Pohon kemenyan (haminzon) , bagi masyarakat Batak, mempunyai makna sendiri. Masyarakat Batak, percaya satu kemenyan bisa menjaga keberlangsungan 10 tanaman hutan di sekeliling. Jika, satu kemenyan ditebang, 10 tanaman hutan…

,

Masuk Kebun Warga, Harimau Ini Terkena Jeratan…

Kebun warga berbatasan dengan Taman Nasional Batang Gadis. Dari penjelasan warga, tak ada niat menjerat harimau. Jerat disiapkan buat babi dan rusa tetapi terkena harimau. Nasib malang menimpa harimau Sumatera…

, ,

Begini Kisah Masyarakat Adat Aek Godang

Namanya Desa Aek Godang. Terletak di Kecamatan Adiankoting, Tapanuli Utara, Sumatera Utara. Pepohonan hijau nan lebat membuat suasana tenang dan udara sejuk. Suara gemercik air sungai melintasi hutan. Jernih dan…

,

Yukkk…Ngintip Albertina Mandi di Sungai Tangkahan

“Area...area…” Terdengar teriakan pawang gajah (mahout), di Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL). Dia berada di aliran sungai tempat gajah Sumatera, mandi dan melepas lelah, setelah berpatroli seharian. Setelah mahout berteriak,…