Terumbu Karang News

Terumbu Karang di Nusantara Membaik, Namun ….

  Kondisi terumbu karang di wilayah perairan Indonesia secara keseluruhan terus memperlihatkan kondisi membaik. Meskipun, pada saat yang sama, ada terumbu karang yang masih terkena pemutihan (white bleaching) akibat fenomena…

Yuk, Sama-sama Awasi Aktivitas Penangkapan Ikan yang Merusak

Ajakan untuk memerangi perikanan ilegal atau illegal, unreported, unregulated (IUU) Fishing terus dikampanyekan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) hingga kini. Walaupun kampanye tersebut sudah dilakukan sejak penghujung 2014 saat Susi…

Membersihkan Sampah, Menyelamatkan Ekosistem Laut dan Pesisir

Pulau Samalona sore itu tak seperti biasanya. Puluhan orang berjalan pelan menyusuri pantai sambil membawa kantong besar. Memungut sampah apa saja ada dari tempat yang dilaluinya. Sampah-sampah tersebut lalu dimasukkan…

Apa Manfaat Ekonomi Biru untuk Sektor Kelautan dan Perikanan?

Indonesia ingin mempromosikan konsep ekonomi biru (blue economy) untuk sektor kemaritiman di seluruh dunia kepada Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Konsep tersebut akan dikampanyekan, karena dinilai bisa membantu menyelamatkan ekosistem bumi yang…

Izin Berlayar dari Syahbandar Jayapura Dipertanyakan Tim Bersama

  Keputusan Syahbandar Jayapura yang memberikan izin kapal MV Caledonian Sky keluar perairan Indonesia menuju Filipina, menjadi salah satu sorotan dalam rapat bersama yang digelar Kementerian Koordinator Kemaritiman, Rabu (15/3/2017)…
1 11 12 13 14 15 17