Tantangan Mandiri Energi dari Kotoran Ternak di Desa Kerta

Mega proyek pembangunan energi alternatif kerap membuka konflik seperti eksploitasi sumberdaya alam dan alih fungsi lahan pertanian. Sedangkan transisi energi alternatif dalam skala kecil lebih bisa menjawab persoalan namun kurang diperhatikan keberlanjutannya. Misalnya biogas. Ada banyak tantangan yang dihadapi petani untuk melanjutkan produksi biogas yang dinilai mengurangi emisi gas rumah kaca dari gas sektor peternakan. … Continue reading Tantangan Mandiri Energi dari Kotoran Ternak di Desa Kerta