Para Perawat Tanaman Obat dari Muara Jambi

    Sejak tiga tahun lalu, Yadi warga Desa Muara Jambi mulai mengindentifikasi beragam jenis tanaman obat. Lebih 100 jenis tanaman obat dia budidaya di rumah warga untuk menghindari kepunahan. Di sekitar Candi Gedong dan Candi Koto Mahligai, bagian dari cagar budaya Candi Muaro Jambi, banyak tumbuh tumbuhan obat-obatan. Kompleks Candi Muaro Jambi, sebagai apotek … Continue reading Para Perawat Tanaman Obat dari Muara Jambi