Ketika Rawa dan Sungai di Sumatera Selatan Mulai Mengering

  Masyarakat yang menetap di lahan basah, khususnya rawa gambut, di Sumatera Selatan, hidupnya bukan hanya mencari ikan, juga memelihara kerbau rawa, dan bersawah padi. Tapi sejak 15 tahun terakhir, setiap kali musim kemarau, mereka menghadapi bencana kekeringan. Sejak akhir Juli 2023 lalu, masyarakat menggunakan pompa air untuk membasahi sawahnya. Mereka menyedot air dari sungai, … Continue reading Ketika Rawa dan Sungai di Sumatera Selatan Mulai Mengering