Perkebunan
Nasib miris terus menimpa buruh perempuan perkebunan sawit. Sudahlah bekerja dengan fasilitas minim, juga terancam terkontaminasi zat berbahaya dari agrokimia yang perusahaan perkebunan gunakan. Paparan berlebihan dan minim…
Perkebunan
Tiga petani Lereng Ijen, Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, harus mendekam di balik jeruji besi sejak 25 Januari 2025 karena berkonflik dengan PT Perkebunan Nusantara I Regional 5. Mereka…
Perkebunan
Tata kelola lahan gambut dan hutan di Kalimantan Tengah masih buruk. Pasalnya, deforestasi dan kerusakan gambut terus terjadi tiap tahun dampak perubahan tata guna lahan dan aktivitas perusahaan.…
Perkebunan
Konflik agraria puluhan tahun antara petani Padang Halaban dengan PT Sinar Mas Agro Resources and Technology (SMART), terus berlarut-larut. Bahkan, mereka was-was hingga kini meskipun tak ada…
Perkebunan
Pamor ubi cilembu kian melejit sebagai pangan istimewa seiring orang-orang kota yang mulai cemas terhadap kesehatan. Meskipun begitu, minat masyarakat di daerah tempat atau sekitar sentra…
Perkebunan
Kementerian Kehutanan mengeluarkan surat keputusan soal pemutihan kebun sawit di dalam kawasan hutan hampir 800 ribu hektar, sebagian korporasi besar. Pemutihan ini memberikan status legal terhadap kebun-kebun…
Perkebunan
Warga Kampung Baru, Sidomukti, Kecamatan Aek Kuo, Kabupaten Labuhanbatu Utara, Sumatera Utara, terancam kehilangan ruang hidup karena bakal tergusur perusahaan sawit , PT Sinar Mas Agro Resources and…
Perkebunan
Kehidupan Suku Anak Dalam (SAD) makin sulit, terlebih sejak hutan di wilayah Sungai Pawal, Lemantan dan Serenggam, di Kabupaten Batanghari, Jambi, terbabat perusahaan sawit dan tambang batubara pada…
Perkebunan
Lahan gambut terbakar pada 2023 di Riau, malah jadi kebun sawit. Seperti apa dan bagaimana kondisi lapangan? Tulisan ini ketiga dari seri sawit muncul dari lahan gambut terbakar…
Perkebunan
Berbagai pola lama khas kolonialisme masih ada di perkebunan sawit hingga kini. Struktur dan peristilahan kolonial seperti afdeling atau komidel masih jadi bagian dari keseharian di kebun…
Perkebunan
Pada penghujung tahun lalu, Kementerian Pertanian (Kementan) menerbitkan Peraturan Menteri Pertanian (Permentan) Nomor 3/2024 tentang Pengembangan Kawasan Pertanian. Dalam permentan itu, satu poin soal penetapan standar minimal…
Perkebunan
Pada tulisan awal sudah menyebutkan temuan-temuan lapangan di konsesi maupun luar izin, lahan gambut terbakar malah jadi kebun sawit. Pada tulisan kali ini, memperlihatkan, konsesi perusahaan…
Perkebunan, Sahabat Mongabay
Bagaimana rasa kopimu hari ini? Rutinitas minum kopi di pagi hari sebelum mulai beraktivitas atau siang hari saat kantuk menyerang menjadi sebuah kebiasaan mayoritas masyarakat Indonesia. Tapi tahukah kamu jika…
Perkebunan
Pidato Presiden Prabowo akhir tahun lalu yang menyiratkan dorongan ekspansi kebun sawit menuai protes dan kritikan para pihak. Mereka khawatir, kalau sampai kebijakan ekspansi kebun sawit terjadi,…
Perkebunan
Roundtable on Sustainable Palm Oil (RSPO) mengumumkan standar baru untuk perusahaan-perusahaan yang menjadi anggotanya dalam pertemuan tahunan di Bangkok, November 2024 lalu. Standar baru ini, yang merupakan pembaruan dari pedoman…
Perkebunan
Tata kelola sawit di Indonesia masih karut-marut. Alih-alih menyelesaikan persoalan lama, maupun meningkatkan perbaikan fundamental, malah pertambahan luas sawit malah terus terjadi hingga rawan menimbulkan persoalan…
Perkebunan
Restorasi lahan gambut di Indonesia masih jauh dari harapan. Temuan lapangan memperlihatkan, gambut yang pernah terbakar di beberapa lokasi di Kalimantan Tengah dan Riau, justru beralih…
Perkebunan
Dewita, ibu dua anak di Kabupaten Tebo, Jambi, berniat membersihkan lahan untuk menanam padi. Dia banting tulang sendirian membersihkan sepetak lahan di Dusun Muara Bulan, Desa…
Perkebunan
Para perempuan tani di Gurilla, Sumatera Utara akan terus bertahan. Mereka yang datang ke Gurilla adalah orang-orang yang hidup dalam kesulitan. Mereka menanam harapan hidup lebih…
Perkebunan
Desakan intensifikasi perkebunan sawit terus menguat melihat praktik di dalam negeri cenderung perluasan lahan alias ekspansi. Hasil kajian terbaru menunjukkan luas perkebunan sawit sudah melewati ambang…