Hutan, Laut, xkonservasi
oleh Luh De Suriyani, Bali 16 February 2015
Azhar Kasim, berkata lantang. Dia meminta pemerintah menindak tegas preman pengusaha sawit yang menekan kelompok pemulihan mangrove di Desa Lubuk Kertang, Langkat, Sumatera Utara. “Preman-preman kebun sawit itu mengancam saya…
Hutan, Laut, xkonservasi, xPertanian
oleh Themmy Doaly, Manado 1 January 2015
Belajar sambil praktik. Inilah yang dilakukan warga Desa Deaga, Sulawesi Utara. Hampir sebulan mereka pelatihan membuat gula merah dari nypa, salah satu jenis mangrove. Valdi Ndala, warga Desa Deaga, mengatakan,…
Hutan, Laut, xkonservasi, xLingkungan Hidup, xPertanian
oleh Eko Rusdianto, Maros 14 December 2014
Yoga Pribadi, staf Dinas Kelautan dan Perikanan Timika, memperlihatkan foto mirip setu. “Tidak, tidak...ini tempat penampungan tailing Freeport. Ini tembok bendung area timur,” katanya. Yoga memotret saat dari pesawat kala…
Hutan, Laut, xFeature, xkonservasi
oleh Wahyu Chandra, Mamuju 24 November 2014
Muara Sungai Majene terletak di Desa Kasano, Kecamatan Baras, Kabupaten Mamuju Utara (Matra), Sulawesi Barat, rusak parah. Hasil kajian dan inventarisasi kerusakan dari Badan Lingkungan Hidup Daerah (BLHD) Matra menunjukkan,…
xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Petrus Riski, Surabaya 13 August 2014
Sekitar tahun 2007, pasca reformasi, masyarakat sekitar kota Surabaya membalak secara liar hutan mangrove di kawasan pantai timur Surabaya (Pamurbaya), Jawa Timur. Pembalakan itu bahkan sampai merusak sekitar 10 hektar…