Flora Fauna
oleh Ayat S Karokaro, Medan 10 March 2017
Pasca pembukaan Sekretariat Pengaduan Kejahatan Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Balai Pengamanan dan Penegakan Hukum (Gakkum) Sumatera, Medan, Sumatera Utara, penyidik banyak mendapatkan informasi dan pengaduan kejahatan lingkungan dan…
Hutan
oleh Junaidi Hanafiah, Aceh 10 March 2017
Gubernur Aceh terpilih pada pilkada 15 Februari 2017, Irwandi Yusuf, menyatakan akan menyelamatkan Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) dari berbagai kegiatan yang mengancam kelestarian kawasan tersebut. Termasuk, membatalkan…
Energi
oleh Indra Nugraha, Jakarta 10 March 2017
Potensi panas bumi di Indonesia melimpah. Ia tersebar membentuk jaringan ring of fire sepanjang 7.500 KM dan lebar 50-200 KM mulai dari Sumatera, Jawa, Bali, Nusa Tenggara, Sulawesi…
Sosial
oleh Dedek Hendry, Bengkulu 10 March 2017
Bundaran Kota Curup, Rejang Lebong, Bengkulu, Rabu (08/03/17) siang mendadak ramai. Aksi 20 perempuan berorasi bertajuk “Perempuan adalah korban paling buruk akibat kerusakan lingkungan hidup” serta hak-hak perempuan…
Sosial
oleh L Darmawan, Banyumas 10 March 2017
Buaya muara (Crocodylus porosus) milik Tirto Sudarmo, 69, warga Desa Panusupan, Kecamatan Cilongok, Banyumas, Jawa Tengah (Jateng) itu hanya dikandangkan di samping rumahnya. Satu sisi kandang adalah tembok rumah, sedangkan ketiga…
Laut
oleh M Ambari, Jakarta 10 March 2017
Setelah tertunda selama hampir dua tahun, proyek pembangunan tanggul laut raksasa di Teluk Jakarta dipastikan akan kembali dilanjutkan pada 2017 ini oleh Pemerintah Indonesia. Kepastian itu muncul, setelah Kementerian Koordinator…
Urban
oleh Ebed de Rosary, Sikka, Flores 10 March 2017
Destinasi wisata Ndete Desa Reroroja Kecamatan Magepanda Kabupaten Sikka terkenal lewat wisata menyusuri rimbunnya hutan bakau. Di lokasi ini wisatawan dapat berjalan di atas jembatan bambu setinggi sekitar 1,5 meter…