Artikel oleh Sapariah Saturi

Kala Bendesa Adat Bali Ngadu ke DPR Soal Reklamasi Teluk Benoa

Penolakan masyarakat terhadap rencana reklamasi Teluk Benoa, Bali, terus berlanjut. Pekan lalu, 39 desa adat yang tergabung dalam Pasubayan Desa Adat Tolak Reklamasi di Bali berbondong-bondong mendatangi DPR RI ke…

Cerita Para Penjaga Lahan Gambut dari Jambi

Desa Arang-arang, Jambi,  pada Oktober 2015, luluh lantak oleh kebakaran.  Hampir seluruh ladang dan kebun di desa ini habis terbakar. Sekitar 50an kilometer dari Kota Jambi, saya bertemu  Selaiman di…

Laboratorium Ini Miliki Koleksi Lebih 72.000 Kupu-kupu Papua

“Keragaman hayati merupakan pemberian terindah untuk umat manusia, namun merupakan suatu tugas yang paling menantang untuk melindunginya.” Henk Van Mastrigt. Kecintaan alam dan minat besar pada kupu-kupu, membuat Henk Van…

RI-Belanda Kerjasama Bangun Pembangkit Listrik Arus Laut di NTT

Pemerintah Indonesia dan Belanda bekerjasama membangun jembatan Pancasila-Palmerah di Nusa Tenggara Timur (NTT). Jembatan yang akan membentang sepanjang 800 meter itu, menghubungkan Flores dan Pulau Adonara. Ia dilengkapi turbin yang…

Tambang Emas Bikin Sengsara Warga Pulau Romang, Mana Pemerintah?

Bertahun-tahun sudah warga protes operasi tambang emas PT Gemala Borneo Utama (GBU) di Pulau Romang, Maluku, tetapi tak mendapat respon serius pemerintah. Kerusakan lingkungan dan pelanggaran hak asasi manusia (HAM)…

Ratusan Hektar Hutan Lindung Bukit Betabuh Terbakar

Lebih 200 hektar Hutan Lindung Bukit Betabuh, Riau,  terbakar sejak Minggu (9/1/17) hingga Senin sore api terus membara. Kebakaran telah menghancurkan 40 hektar lahan restorasi Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung (KPHL)…

Meresahkan, Begini Cara Warga Wonogiri Atasi Serangan Monyet

“Saya tobat. Sekarang tak menanam jagung lagi karena selalu dirusak kawanan kera ,” kata Sukiman Rebo, warga Pakis, Desa Bugelan, Kecamatan Kismantoro, Wonogiri, Minggu, belum lama ini. Warga menyebut monyet ekor…