Hutan, Sosial
Pusat Kebudayaan Kedubes Amerika Serikat bersama Mongabay Indonesia menggelar program Digital iLearn bertema How Can Forests Fight Climate Change? yang membahas tentang penyebab krisis iklim dari degradasi hutan di darat…
Opini
Perubahan iklim kian berdampak pada setiap sudut dunia –dan dampak yang jauh lebih parah akan terjadi jika kita gagal mengurangi separuh emisi gas rumah kaca dekade ini— begitulah yang tergambar…
Sosial
Banjir yang melanda Kabupaten Banyumas dan Kebumen, Jawa Tengah, disebut paling parah dalam satu dekade terakhir Ada ribuan warga yang mengungsi, ribuan rumah terendam dan puluhan gabah yang terdampak banjir…
Opini
Profesor Paul Crutzen kecewa dengan sikap para pemimpin politik yang kurang serius dan tegas mengatasi perubahan iklim. Menurutnya, jika pemanasan global berada di luar kendali, dibutuhkan “jalur penyelamatan.” Ahli kimia…
Sosial
Panel Antarpemerintah tentang Perubahan Iklim (IPCC) PBB merilis laporan tentang dampak perubahan iklim pada manusia, yang merinci area kerentanan dan langkah-langkah adaptasi terhadap perubahan yang disebabkan oleh pemanasan suhu global.…
Laut, Sosial
Sejumlah buruh nelayan pengangkut ikan bekerja di pasar tradisional pelelangan ikan dan dermaga kecil di kelurahan Kalibaru, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara. Buruh itu biasa mengangkut ikan hasil perikanan tangkap nelayan…
Laut
Saat musim angin utara yang berlangsung dari November sampai April ini, para nelayan di Natuna, Kepulauan Riau tidak berani melaut karena khawatir terkena badai di tengah laut. Sudah beberapa nelayan…
Sosial
BMKG Wilayah IV Makassar ingatkan masyarakat akan potensi gelombang tinggi dan bencana di beberapa daerah di Sulsel. Dalam beberapa pekan terakhir tercatat sejumlah bencana banjir dan longsor di sejumlah daerah…
Sosial
Walhi NTT menilai keseluruhan aspek tahapan penyelenggaraan mitigasi bencana di NTT semuanya gagal karena pemerintah daerah tidak menyiapkan sistem peringatan yang strategis dalam mengurangi dampak cuaca ekstrem. Mulai dari kesiapsiagaan…
Sosial
Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Komunitas (PRBBK) merupakan kerja-kerja penanggulangan bencana yang dimulai dari tingkatan keluarga untuk melindungi asetnya. Beberapa aspek yang diperlukan untuk menunjang konsep PRBBK di antaranya, pengetahuan tentang…
Sosial
BPBD NTT menyebutkan Badai Siklon Tropis Seroja menyebabkan 182 jiwa meninggal dunia, 47 jiwa hilang, 184 luka-luka serta 84.876 jiwa mengungsi. Badai Seroja membawa banyak jenis bencana yang tidak diperkirakan…
Sosial
Berdasarkan data yang dihimpun Posko Informasi Bencana Hidrometeorologi WALHI NTT, dampak badai siklon Seroja mengakibatkan setidaknya 181 orang meninggal dunia, 47 orang dinyatakan hilang, dan 470.754 warga di 20 kabupaten/kota harus mengungsi. Bencana iklim ini juga…
Sosial
Sebuah pulau baru muncul di Dusun Sai, Desa Tolama, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, NTT usai badai siklon tropis Seroja melanda wilayah NTT. Pulau tersebut diperkirakan muncul pada Minggu (5/4/2021)…
Laut
Cuaca makin hari makin tidak menentu. Hal ini membuat para nelayan urungkan niat untuk mencari nafkah. Akibatnya, penghasilan mereka untuk keluarga menjadi berkurang. Seharusnya, bulan April ini sudah musim rajungan…
Laut
KKP mengumumkan hasil investigasi veteriner penyebab kematian 52 paus pilot terdampar massal di Madura pada Februari 2021 lalu. Tim FKH Unair yang melakukannya menyimpulkan seekor betina terbesar sebagai pilot atau…
Sosial
Banjir bandang yang melanda tiga kabupaten di Provinsi NTT serta beberapa wilayah kabupaten dan kota di NTT diharapkan agar ditetapkan sebagai bencana nasional agar penanganannya bisa lebih baik WALHI NTT…
Laut
Sejumlah praktisi dan akademisi memaparkan skenario kemungkinan penyebab terdamparnya mamalia laut dan tantangan penanganannya di Indonesia, seperti kasus terakhir di Madura, Jawa Timur Sebanyak 52 ekor paus pilot terdampar di…
Laut
Sebanyak 52 individu paus pilot sirip pendek (Globicephala macrorhynchus) terdampar sejak Kamis (18/2/2021) di pantai Desa Patereman, Kecamatan Modung, Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur. Dari 52 paus, akhirnya hanya satu individu…
Laut
Paceklik nelayan mulai dialami sejak Desember lalu dan ditambah dengan kondisi cuaca buruk seperti angin kencang dan gelombang tinggi Nelayan memilih tidak melaut karena berisiko sangat tinggi dan keuntungan melaut…
Laut, Sosial
Pada musim angin baratan (kencang) sebagian besar nelayan tidak berani melaut. Seperti yang dirasakan para nelayan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Palang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur. Ketika cuaca buruk seperti…