Flora Fauna
Seekor tapir (Tapirus indicus) terjebak di aliran sungai dekat permukiman warga di Desa Batu Busuk, Kelurahan Lambuang Bukik, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Sumatera Barat, 17 Februari lalu. Tapir…
Flora Fauna
Harimau muncul di perkebunan sawit di Pasaman Barat seakan berupaya mencegah para pekerja membuka lahan. Sang raja hutan pun tampak rebahan sambil memperhatikan gerak-gerik para pekerja. Apa yang…
Flora Fauna
Pada awal 2022, di Sumatera Barat, satu harimau Sumatera dievakuasi setelah 41 hari berkeliaran di perkampungan. Konflik harimau dan manusia terjadi berulang. Di Agam ini, warga enggan pergi…
Hutan
Pembalakan liar di Taman Nasional Kerinci Seblat marak. Polda Sumatera Barat bekerjasama dengan Petugas Balai Besar TNKS menangkap dua pelaku pembalakan liar (illegal logging) di TNKS Lunang Sako,…
Flora Fauna
Dalam lima tahun belakangan ini, setidaknya ada tiga kasus perdagangan bagian tubuh harimau sudah vonis hukum di pengadilan dalam wilayah Sumatera Barat. Sayangnya, putusan hukum ini dinilai terlalu…
Flora Fauna
Pada pertengahan Juni dan Mei lalu, di Pasaman dan Agam, warga bertemu dengan beruang madu saat beraktivitas dekar rumah mereka. Kalau di Pasaman, rumah warga sekitar tujuh km…
Laut
KKP berencana memperkuat sarana, prasarana, ekosistem industri perikanan dan riset pada Pelabuhan Perikanan Samudara (PPS) Bungus, Sumatera Barat untuk menambah jumlah produksi dan kualitas produk perikanan yang dihasilkan. Volume produksi…
Hutan
Pada Mei lalu, delapan orang meninggal dunia dan sembilan luka-luka karena tertimbun material tambang emas ilegal di Hutan Lindung Timbahan, Nagari Abai, Kecamatan Sangir Batanghari, Solok Selatan. Penambang…
Flora Fauna
Pekan lalu, satu lumba-lumba bungkuk Indo Pasific mati terdampar di Pantai Kata, Pariaman, Sumatera Barat. Ada luka menganga di perut bawah lumba-lumba itu. Tim Reaksi Cepat BPBD Pariaman…
Hutan
Perhutanan sosial tak hanya urusan pemberian hak atau akses kepada masyarakat dalam mengelola hutan. Setelah pemberian hak, seharusnya berjalan bersama dengan pendampingan maupun dukungan pengembangan usaha agar mendorong…
Flora Fauna
Seekor kucing emas [Catopuma Temminckii] kena jerat yang dibuat warga di kawasan hutan Sungai Dareh, Nagari Pauh, Kecamatan Kamang Magek, Agam, Sumatera Barat, pada Selasa [16/6/2020]. Kaki kiri depannya…
Hutan
Pemerintah Sumatera Barat menyambut baik program perhutanan sosial yang dijalankan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan [KLHK] Irwan Prayitno, Gubernur Sumatera Barat, berharap perhutanan sosial dapat mendorong pelibatan masyarakat dalam…
Flora Fauna
Dua tersangka penjual kulit harimau sumatera ditangkap Ditreskrimsus Polda Sumatera Barat Dari tangan para pelaku diamankan satu lembar kulit harimau basah, satu tengkorak harimau, satu awetan harimau, satu tengkorak…
Flora Fauna
Seekor penyu belimbing [Dermochelys coriacea] yang tengah bertelur di Pantai Gobik, Desa Bosua, Kecamatan Sipora Selatan, Kabupaten Kepulauan Mentawai, dieksekusi masyarakat Berdasarkan penelusuran tim Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan…
Laut
Pengadilan Negeri Padang, akhirnya memvonis Irawan Gea, Direktur Utama PT. Suwarnadwipa Wisata Mandiri (SWM), tiga tahun penjara dan denda Rp1 miliar karena terbukti bersalah merusak terumbu karang…
Hutan
Hutan mangrove Sumatera Barat, merana. Sekitar satu kilometer hutan mangrove di kawasan lindung di Desa Apar, Kota Pariaman, Sumatera Barat, hancur. Perusakan ini buntut proyek pembukaan jalan yang…
Sosial
Hujan deras di Padang dan beberapa kabupaten di Sumatera Barat menyebabkan banjir dan longsor. Ratusan rumah rusak, jembatan putus dan jatuh korban jiwa. Di Kota Padang, Jumat siang…
Flora Fauna
Seekor mamalia laut jenis Dugong (Dugong dugon) atau duyung ditemukan mengambang di Sungai Simpur, desa Suka Damai, Rupat Utara Kabupaten Bengkalis, Riau, Selasa (4/9). Dugong seberat 120 kilogram tersebut ditemukan…
Flora Fauna
Harimau muda muncul di pertambangan semen di Padang, Sumatera Barat. Ia tampak biasa dengan manusia. Kala didekati manusia tak takut, tetap tenang bahkan terkesan jinak. Petugas mengevakuasi dengan menembakkan…
Flora Fauna
Pengadilan Negeri Muaro, Sijunjung, Sumatera Barat, memvonis berat, Ramli, dalam kasus perdagangan satwa dilindungi. Terdakwa terbukti sah memperdagangkan satwa dilindungi berupa trenggiling dan potongan tubuh beruang madu serta diganjar…