Tajuk Lingkungan

Mongabay adalah penyedia ragam berita konservasi dan sains lingkungan berbasis non-profit.

Gunakan Buaya untuk Berjualan, Pedagang Obat Ditangkap

Seorang pedagang obat berinisial EM sempat diperiksa petugas karena kedapatan membawa 2 ekor buaya muara (Crocodylus porosus). Kepada polisi, EM mengatakan, buaya tersebut digunakan untuk menarik perhatian warga agar mau…

,

Kisah Haru Joss, Bayi Orangutan Malang

Joss, adalah bayi orangutan berusia sekitar dua tahun. Setelah dibeli dari pemburu, sepanjang hidupnya Joss tinggal bersama keluarga Dahlan, warga Parit Baderi, Kecamatan Teluk Batang, Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat.…

,

Sawit yang Perlahan Mengepung Aceh

Perkebunan sawit telah mengepung Aceh. Data yang dikeluarkan oleh Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Aceh berdasarkan data Pemerintah Aceh (Maret 2015) penguasaan ruang  sektor perkebunan mencapai 810.093 hektar. Dari 810.093 hektare…

,

Lapindo yang Kembali Tebar Ancaman

Warga Desa Glagahharum, Kecamatan Porong dan sekitarnya resah, setelah PT. Lapindo Brantas mengumumkan rencana pengeboran migas di Desa Kedungbanteng, Kecamatan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Lokasi itu, hanya dua kilometer…

Tiong Emas, Si Peniru Suara Manusia yang Ulung

Inilah salah satu burung yang paling dikenal oleh publik. Di Indonesia, burung sejenis jalak berwarna hitam berkilau dengan piala kuning di kepalanya ini umum dijumpai di hutan dataran rendah Sumatera…

10 Berita Penting Tentang Laut di 2015

2015 adalah tahun yang luar biasa terkait lautan dunia. Seorang ahli kelautan Douglas McCauley mempersembahkan kejadian-kejadian penting terkait laut tersebut.   Douglas McCauley memulai karir sebagai nelayan sebelum menekuni ilmu…