Artikel oleh Sapariah Saturi

Mongabay Travel: Pesona Desa Konservasi di Ujung Genteng

Petang masih belum hendak beranjak saat kami menapakkan kaki di Desa Pangumbahan, Ujung Genteng, Kabupaten Sukabumi. Di desa ini, ada banyak pilihan pantai bisa didatangi. Ada Pantai Cibuaya, Pangumbaan, Pantai Pasir Putih…

Warga Temukan Kucing Emas Berkeliaran di Garasi Mobil

Akhir pekan lalu Sabtu (12/11/16), warga di Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan Lubuk Begalung, Padang, Sumatera Barat, dikejutkan dengan kehadiran seekor kucing emas (Catopuma temminckii) pada satu rumah warga. Kucing emas…

Menganyam Purun, Merajut Harapan Gambut Lestari

Jari-jemari Salasiah,  bergerak lincah menyusun helai demi helai purun yang sudah terjalin rapi. Warga Desa Tanggul Dalam Kabupaten Banjar Baru Kalimantan Selatan, ini sudah tak asing lagi dengan tanaman purun.…

Potensi Berlimpah, Presiden Minta Kembangkan Serius Buah Lokal

Presiden Joko Widodo,  yakin Indonesia bisa menjadi pemasok buah terbesar dunia melihat potensi buah lokal begitu menjanjikan. Presiden meminta, pemerintah pusat dan daerah serius memperhatikan pengembangan buah-buah lokal ini. “Indonesia…

Cerita dari Desa Para Perempuan Pendulang Emas (Bagian 2)

Tampak perempuan paruh baya, setengah membungkuk sambil mengayun-ayunkan bulatan dari kayu di tengah sungai berwarna coklat keruh. Sesekali dia berhenti, seakan memilih sesuatu di dalam bulatan itu. Perempuan ini ternyata…

Lawan Perusahaan Kayu, KLHK Menang Gugatan Rp16 Triliun

Wow...!!!! Ada kabar gembira bagi penegakan hukum lingkungan di Indonesia. Hari ini, Rabu (16/11/16), Mahkamah Agung mengabulkan permohonan kasasi Kementerian Lingkungan Hidup Kehutanan (KLHK) melawan PT Merbau Pelalawan Lestari (MPL)…

Pemerintah Siapkan Standardisasi Produksi dan Konsumsi Berkelanjutan

Sejak disepakati 25 September, tahun lalu, agenda (Susstainable Development Goal’s/ SDG’s) akan berlangsung hingga 2030.  Pemerintah Indonesia sudah memasukkan poin-poin SDG’s dalam RPJMN 2015-2019. Rencana aksi nasional dan beberapa perangkat…

Sawit Datang, Hutan Suku Yei Perlahan Hilang

Yance Mahuze, tokoh masyarakat Suku Yei, dari Kampung Toray, Distrik Sota, Kabupaten Merauke, tak mampu menyembunyikan kesedihan. Matanya tampak berkaca-kaca. Ada apa? Dia memandangi hutan adat sudah berubah menjadi kebun…

Genjot Energi Panas Bumi, Pemerintah Perbaiki Regulasi

Potensi panas bumi di Indonesia cukup besar, dari sekitar 30 GigaWatt, baru dimanfaatkan 5%. Selama ini, investasi sektor ini dinilai berisiko tinggi.  Guna meningkatkan pemanfaatan energi panas bumi ini, pemerintah…

Cerita Erna Leka, Petambak Udang dari Dipasena

Sejak 1988, Kampung Bumi Dipasena Sejahtera, Rawa Jitu Timur, Tulang Bawang, Lampung,  menggantungkan penjualan tambak udang pada PT Dipasena Citra Darmaja, pakai pola kemitraan. Mulai dari harga jual hingga aktivitas…

Desa-desa Ini Penuhi Energi dari Sumber Lokal Ramah Alam

Flores, Nusa Tenggara Timur,  bisa berbangga. Mereka punya pembangkit listrik dari sumber-sumber terbarukan yang diperoleh dari sekitar dan dibangun swadaya masyarakat. Bagaimana ceritanya? Bermula dari inisiatif seorang pendeta bernama Marselus…