Artikel oleh Sapariah Saturi

Ketika Hukum Tegas, Eksploitasi Ikan Turun, Pasokan Naik

Presiden Joko Widodo mengatakan, kegiatan perikanan ilegal, tak terlapor dan tak teregulasi (illegal, unreported, and unregulated fishing) merupakan kejahatan transnasional berdampak buruk luar biasa. Dampak negatif,  tak terbatas pada industri…

Lawan Pabrik Semen, Mahkamah Agung Menangkan Warga Rembang

Kabar baik bagi alam dan manusia. Mahkamah Agung memutuskan menerima peninjauan kembali (PK) gugatan warga pegunungan Kendeng di Rembang soal surat keputusan Gubernur Jawa Tengah atas izin lingkungan kepada PT…

Kala Warga Cawang Gumilir Terusir Perusahaan HTI

  ”Kami hidup rukun, berladang disana, ada juga bantuan dari pemerintah sekian tahun. Jagung, padi, singkong, karet,” kata Suharni, warga Dusun Cawang Gumilir, Desa Bumi Makmur, Kabupaten Musi Rawas, Sumatera…

Begini Tradisi Masyarakat Kalaodi Menjaga Alam

Warga menghentikan aktivitas selama tiga hari. Tak ke kebun, tak berdagang, atau pekerjaan apapun. Pada masa ini, warga bersih-bersih tempat atau kawasan keramat mereka. Beginilah kala sedang ritual Paca Goya,…

Kukang-kukang Inipun Kembali Nikmati Alam Bebas

Sembilan kukang Sumatera sitaan dari ayah dan anak yang berupaya menjual satwa ini,  Kamis malam (29/9/16), akhirnya lepas liar ke Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL). Pelepasliaran oleh tim Orangutan Information…

Nasib Kawasan Karst dalam Keterancaman, Mengapa?

Berbagai persoalan mendera bentang alam karst di Indonesia, seperti penambangan batu gamping maupun alih fungsi lahan lain. Banyak faktor menjadi penyebab. Kondisi ini,  harus mendapatkan perhatian serius pemerintah agar kerusakan…

Cerita Masyarakat Adat Simataniari Menjaga Hutan Kemenyan

Kokok ayam jantan menyambut pagi di sebuah desa sejuk dan nyaman. Warga saling sapa dalam bahasa Batak Toba. Beginilah suasana di Desa Simataniari, Parlilitan, Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas), Sumatera Utara.…

Mengenal Kalaodi, Kampung Ekologi Pelindung Tidore

Harum bunga cengkih menusuk hidung, ketika menyusuri jalanan menanjak menuju Kampung Kalaodi, Pulau Tidore, Maluku Utara. Awal Agustus hingga September ini, para petani sedang panen cengkih. Kampung ini dikenal penghasil…