Ekologi Pesisir News

Ini Kode Perilaku Wisata Laut yang Bertanggungjawab

  Perusakan terumbu karang karena aktivitas wisatawan bukan hal baru di Bali. Kasus terakhir yang dilaporkan adalah rusaknya koral secara masif di sekitar 6 titik lokasi penambatan pontoon di Kawasan…

Lagi, Pesut Ditemukan Mati di Pesisir Teluk Balikpapan

Pada pertengahan September 2017 lalu, seekor pesut atau lumba-lumba air tawar (Orcaella brevirostris) ditemukan mati di pantai tengah Tanjung Sorong, Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim), Rabu (13/9/2017). Pada…

KKP Surati Gubernur Sulsel, Minta Tambang Pasir di Takalar Dihentikan

    Kementerian Kelautan dan Perikanan, melalui Direktorat Jenderal Pengelolaan Laut, meminta segala aktivitas penambangan pasir di perairan Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan dihentikan, karena sarat masalah dan meresahkan masyarakat. “Perlu…

Kejahatan Perikanan Sudah Melaju Semakin Jauh, Seperti Apa Itu?

  Kejahatan perikanan yang terjadi di dunia, khususnya Indonesia, dewasa ini tidak lagi terbatas pada masalah administrasi saja, melainkan juga sudah menyentuh pada pelaksanaan teknis di lautan langsung. Fakta tersebut,…

Eksotisnya Naga Kecil dari Selat Lembeh

Memang yang namanya Selat Lembeh, tidak pernah gagal membuat saya terkesan. Tidak terkecuali saat kunjungan saya kali ini. Awalnya saya hanya ingin menuntaskan rasa rindu saya untuk memotret mahluk-mahluk mungil…
1 80 81 82 83 84 96