,

Konser Seni Manusia Tanah untuk Hari Bumi

Perempuan itu meronta. Kedua tangannya mengepak, memaksa terbang. Namun kakinya tertahan. Lima perempuan temannya, tak bisa berbuat. Yang ada hanya ratapan kesedihan melihat kejadian di depan mata mereka. Tangan-tangan coba…