Satwa News

Berjibaku dengan Kotoran Demi DNA Gajah

Bagi Sunarto dan tim, menemukan gajah sumatera di hutan bukan pekara mudah. Sekali pun, gajah-gajah tersebut berbadan besar dan ada yang dilengkapi kalung pendeteksi lokasi (Global Positioning System/GPS). Sejak 2012,…

Stubby Squid yang Mirip Karakter Kartun

Satwa ini menghebohkan dunia maya belakangan ini. Para ilmuwan yang sedang berlayar di atas kapal penelitian E/V Nautilus, lepas pantai California, terkejut sekaligus gembira menemukan cumi-cumi kecil ini sedang 'bersantai'…

Kisah Anak Beruang Madu yang Hidup di Kandang Kayu

Pagi menjelang siang akhir Juli 2016, suasana di Desa Lumban Ruhap, Kecamatan Habinsaran, Toba Samosir (Tobasa), Sumatera Utara, terasa sejuk. Tak jauh dari desa, terlihat hutan dengan bukit tertutup kabut.…

Gugah Kepedulian Bersama Selamatkan Harimau Sumatera

Hari Harimau Sedunia, jatuh setiap 29 Juli 2016,  kembali dirayakan pada 8 kota di Indonesia. Jambi, salah satu kota tempat perayaan Hari Harimau Sedunia ini digagas Forum Harimau Kita (FHK)…

Menanti Kunjungan Burung Migran di Danau Limboto

Putih mendominasi tubuhnya. Sementara hitam tampak pada dua sayap, belakang kepala dan pundak, mata, serta paruhnya. Kakinya memanjang seperti orange. Terbang kesana kemari. Sesekali terhenti, berteriak, kemudian terbang kembali. Ia…

Macan Tutul Jawa Terekam Kamera Jebak di TNBTS

Satu individu macan tutul jawa (Panthera pardus melas) tertangkap kamera jebak (trap), yang dipasang di dalam kawasan Tanam Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), 6 Juni-28 Juli 2016 lalu. Lokasinya di…

Persembahan Tulus untuk Konservasi Gajah Sumatera

Melanjutkan aksi kampanye #JanganBunuhGajah, penyanyi Tulus mewujudkannya dalam bentuk donasi yang diberikan kepada World Wild Fund (WWF) Indonesia. Dari kampanye itu, Tulus menyumbangkan donasi yang terkumpul dari penggemarnya, Teman Tulus…

Foto: Mata Berbinar Satwa dalam Bidik Lensa

Pemilik mata berbinar bukan hanya manusia. Satwa juga mengeluarkan aura keindahan dari pancaran matanya. Adalah Suren Manvelyan, lelaki kelahiran Armenia tahun 1976, yang membuat karya mengagumkan tersebut. Menggeluti dunia fotografi…

Zamrud, Taman Nasional Berbasis Gambut yang Baru Dibentuk

Zamrud yang awalnya suaka margasatwa kini resmi menjadi taman nasional. Penetapan tersebut dilakukan oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla pada perayaan Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Kabupaten Siak, Riau, 22 Juli…

Di Tepi Zona Maut, Makhluk Ini Bertahan Hidup

Kawasan ini disebut "kill zone" alias zona maut. Area mengerikan berupa abu panas di tepian kawah Gunung Api Masaya, Nikaragua, yang juga sering terpapar gas asam. Kawasan yang pastinya akan…

Terdampar di Pantai Alue Naga, Paus Sperma Ini Mati

Satu individu paus sperma mati setelah terdampar di Pantai Alue Naga, Kecamatan Syiah Kuala, Kota Banda Aceh, Provinsi Aceh, 4 Agustus 2016. Paus yang panjangnya tujuh meter lebih tersebut diperkirakan…
1 37 38 39 40 41 67