Hutan, xkonservasi
oleh Junaidi Hanafiah, Aceh 3 July 2015
Pegiat lingkungan di Aceh meminta agar Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) melakukan evaluasi seluruh periizinan yang ada di Provinsi Aceh. Koordinator Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA), Alfian, Selasa (30/6/15) mengatakan,…
Hutan
oleh Rahmadi Rahmad 30 June 2015
Rudi Putra tampak semangat. Tepat di bawah plang hijau bertuliskan “Kawasan Hutan Negara” lelaki penerima penghargaan The Goldman Environmental Prize 2014 ini berucap, inilah wilayah Restorasi, hutan lindung yang…
Hutan, xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Ayat S Karokaro, Langkat 26 June 2015
Pagi menghampiri Tangkahan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara. Warga tampak lalu lalang. Sekitar 200 meter, terdengar suara pohon-pohon bertumbangan. Bunyi mesin pemotong kayu bersahut-sahutan. Truk besar keluar masuk hutan di Taman…
Hutan
oleh Ridzki R. Sigit 26 June 2015
Kawasan Suaka Margasatwa (SM) Rawa Singkil, kawasan ekosistem penting yang terletak di Kabupaten Aceh Selatan kembali dirambah. Hasil citra satelit Landsat yang diolah oleh Greenomics Indonesia menunjukkan bahwa kawasan ini…
xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Junaidi Hanafiah, Aceh 24 June 2015
Kopi arabika yang berada di dataran tinggi Gayo, Provinsi Aceh, termasuk jenis kopi arabika terbaik di dunia. Kopi yang sebagian besar berasal dari Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah tersebut…
Hutan, xkonservasi, xLingkungan Hidup, xPertanian
oleh Ayat S Karokaro, Medan 11 June 2015
Eksekusi, dengan pengambilalihan manajemen dari perusahaan Sitorus ke BUMN akan tetap berjalan. Masyarakat diminta tenang dan tak terhasut bujukan Sitorus dan keluarga. Warga tak akan mengalami kerugian apa-apa. Rencana eksekusi…
Hutan, xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Junaidi Hanafiah, Aceh 5 June 2015
Mukhtar yang sekarang bukanlah Mukhtar yang dulu. Bila di masa kelamnya, lelaki kelahiran Sampoiniet, Aceh Jaya, 8 September 1965 ini, kerap diburu aparat kepolisian dan polisi hutan karena profesinya sebagai…
Hutan, xkonservasi
oleh Ayat S Karokaro 13 May 2015
Aksi massa yang menamakan diri Aliansi Mahasiswa Pemuda Persadaan Simangambat Ujung Batu unjukrasa di Gedung DPRD Sumut menolak eksekusi hutan Register 40 seluas 47.000 hektar, yang digarap terpidana DL Sitorus.…
Hutan, xkonservasi
oleh Taufik Wijaya, Palembang 24 April 2015
Inilah nasib hutan desa pertama di Sumatera Selatan. Awalnya untuk menjaga lahan rawa gambut dari perambahan, kini disinyalir menjadi tempat berkumpulnya para perambah hutan dan lahan gambut di wilayah Kabupaten…
Hutan, xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Ayat S Karokaro, Aceh Tamiang 23 April 2015
Kondisi Kawasan Ekosistem Leuser (KEL) termasuk Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) baik di Langkat (Sumatera Utara) maupun Aceh Tamiang (Aceh), saat ini jauh berubah. Dulu, kala melintasi pinggiran jalan lintas…
Hutan, xkonservasi
oleh Ayat S Karokaro, Medan 19 April 2015
Tim Balai Besar Taman Nasional Gunung Leuser (BBTNGL) Minggu dinihari (19/4/15), mengamankan empat pelaku, diduga jaringan perusak hutan Leuser. Mereka adalah Kar (55), Nas(33), Az(43), dan Ben(19). Dari tangan pelaku, petugas…
Hutan, xkonservasi, xPertanian
oleh Ayat S Karokaro, Medan 12 April 2015
Eksekusi putusan Mahkamah Agung atas kebun sawit dari hasil merambah hutan Register 40, Padang Lawas, oleh pemilik PT Torganda, DL Sitorus, masih menanti taksasi (penafsiran atau perhitungan nilai) dari Kementerian…
Hutan, xkonservasi
oleh Chik Rini, Aceh 7 April 2015
Ekspansi kegiatan penambangan emas ilegal di Pidie, kini telah merambah hutan lindung di Desa Turue Cut, Kemukiman Lutueng, Kecamatan Mane, sebuah kawasan yang terletak di antara Geumpang dan Tangse yang merupakan sentra penambangan emas liar…
Hutan, xkonservasi
oleh Ayat S Karokaro, Langkat 1 April 2015
Orangutan Sumatera yang terjebak di perkebunan sawit Desa Kuala Musam, Kecamatan Batang Serangan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, berhasil dievakuasi tim penyelamat Orangutan Information Centre (OIC), Senin (30/3/15). Panut Hadisiswoyo, Direktur…
Hutan, xkonservasi
oleh Ayat S Karokaro, Medan 12 March 2015
Pada Minggu pagi (8/3/15), Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL), bersama sejumlah organisasi lingkungan, berkumpul di Lapangan Merdeka Medan, memperingati hari jadi ke-35 tahun, sejak wilayah ini resmi ditunjuk oleh pemerintah…
Hutan, xkonservasi
oleh Ayat S Karokaro, Medan 8 March 2015
Mengerikan! Itulah kalimat yang keluar dari ratusan mahasiswa tergabung dalam Ikatan Mahasiwa Padang Lawas Utara (Ima-Paluta), kala unjukrasa di Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara, Kamis (5/3/15). Mereka menolak perusakan hutan Register…
Hutan, xkonservasi, xPertanian
oleh Ayat S Karokaro, Medan 16 February 2015
Komisi III DPR, sejak Rabu (11/2/15) hingga Kamis (12/2/15), ke berbagai wilayah di Sumatera Utara. Salah satu fokus, mempelajari eksekusi hutan Register 40 di Kabupaten Padang Lawas, sudah delapan tahun…
Hutan, xkonservasi
oleh Indra Nugraha, Jakarta 5 February 2015
“Saya tak pernah menyuap pak Annas.” Kalimat itu berulang-ulang diucapkan terdakwa kasus alih fungsi hutan di Riau, Gulat Medali Emas Manurung, kala awak media bertanya sesaat, setelah sidang tuntutan di…
Hutan, xkonservasi
oleh Imran Ali Muhammad, Aceh 30 January 2015
Ironi. Di tengah upaya restorasi terhadap hutan lindung yang sebelumnya berubah menjadi perkebunan sawit, justru status puluhan ribuan hektar hutan lindung yang ada di Aceh Tamiang diubah peruntukannya. Dalam Rencana…
Hutan, xkonservasi, xLingkungan Hidup, xPertanian
oleh Ayat S Karokaro, Medan 14 January 2015
Sejak 2008, Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara akan eksekusi lapangan, lahan 47.000 hektar di kawasan hutan Register 40 Padang Lawas (Palas), Sumatera Utara, yang dirambah Darius Lungguk (DL) Sitorus, Direktur Utama…