Satwa Dilindungi News

Pertama Kalinya di Garuda Ini Dipasang Satelite Tracking

Seekor elang jawa (Nisaetus bartelsi) kembali mendapat kebebasannya. Burung yang diyakini menjadi lambang negara ini dilepasliarkan di Cagar Alam (CA) Gunung Picis, Ponorogo, Jawa Timur. Kepala Balai Besar Konservasi Sumber…

Puluhan Satwa Dilindungi Dimusnahkan. Ada Apa?

Sebanyak 38 spesies dan potongan tubuh satwa dilindungi yang diawetkan (offset) diamankan sebagai barang bukti penyelunudapan oleh Diretktorat Tindak Pidana Tertentu (Dirtipidter) Bareskrim Mabes Polri di Mapolrestabes, Jalan Jawa, Kota…

Inilah Spesies yang Terancam Punah karena Manusia

Populasi satwa liar global akan menurun sebesar 67% pada tahun 2020 kecuali tindakan segera untuk mengurangi dampak manusia pada spesies dan ekosistem. Hal tersebut diungkapkan dalam laporan laporan berjudul Living…

Begini Penampakan Rusa Putih yang Mempesona

Selalu ada anomali di alam. Seperti yang satu ini, pernahkah anda melihat rusa berbulu putih? Rusa ini menjadi satu keanehan, ketika kita terbiasa melihatnya berwarna coklat gelap. Rusa karibu ini,…

Wayang Samudra Ajak Rasakan Pencemaran Laut

Sih Agung Prasetya, dalang wayang kulit ini masuk ke arena penonton membawa alat pancing. Kemudian berkeliling arena sambil memperkenalkan tokoh-tokoh wayangnya, ada ikan kerapu macan, baronang, penyu, makarel, dan lainnya.…

34 Kukang Tangkapan Polda Jabar, Direhabilitasi Di IAR Bogor

Pusat Penyelamatan dan Rehabilitasi Satwa International Animal Rescue (IAR) Indonesia menerima 34 individu kukang jawa (Nycticebus javanicus) hasil penindakan Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah Jawa Barat, Selasa, (18/10/2016)…

Lagi, Si Kucing Besar Penjaga Hutan Turun Gunung

Fenomena macan tutul Jawa (Panthera pardus melas) turun gunung kembali terulang. Hewan pemuncak rantai makanan tersebut diketahui keluar dari habitatnya di kawasan Suaka Margasatwa (SM)  Gunung Syawal. Menurut informasi macan…

Miris… Penyu Ini Dipotong dan Dijual di Pasar Amurang

Tim gabungan dari beberapa instansi pemerintah, melakukan operasi penertiban perlindungan satwa dilindungi dan terancam punah di Pasar Amurang di Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), Sulawesi Utara, Pada Rabu (28/09/2016). Tim gabungan…

Para Pemerhati Satwa Serukan Pengawasan Senapan Angin. Kenapa?

Usaha konservasi seyogyanya mutlak dilakukan sebagai wujud dari upaya pelestarian. Caranya, bisa dengan menyelamatkan satwa dari kepunahan atau juga memanfaatkan daya guna lingkungan untuk mempertahankan keseimbangan kelestarian alam. Namun, maraknya…

,

Owa Jawa, Primata Setia dari Tatar Sunda

Menurut hasil survey lembaga konservasi dunia International Union for Conservation of Nature (IUCN), pada tahun 2014-2016, ada 25 jenis primata Indonesia yang  terancam punah diantaranya, orang utan sumatera, kukang jawa,…