Sulawesi Selatan News

Si Imut Tarsius, Penghuni Baru TN Babul

    Balai Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung (TN Babul) punya penghuni baru. Pada 7 Februari 2017, Tarsius fuscus atau balao cangke--dalam bahasa lokal--di kandang pengamatan TN Babul,  melahirkan. Seluruh staf…

Dengan Permainan Ini Masyarakat Adat Kaluppini Menjaga Tradisi

Terik matahari siang itu benar-benar seperti membakar kulit. Tanpa penutup kepala, puluhan atau malah mungkin seratusan warga dari komunitas adat Kaluppini di Desa Kaluppini, Kecamatan Enrekang, Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan…

Bupati Terpilih Diharap Mampu Selesaikan Konflik PTPN XIV Takalar

Pemilihan kepala daerah secara serentak berlangsung di 101 provinsi/kota/kabupaten seluruh Indonesia, termasuk di antaranya di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan. Solidaritas Perempuan (SP) Anging Mammiri bersama masyarakat perwakilan desa Lassang Barat…

Cerita Kelam dari Seko Kala Mereka Menolak PLTA

    Kala mengunjungi Seko, Juli 2016, saya menyaksikan warga berdiskusi di rumah panggung. Mereka bicara bergantian soal tanah adat, lahan pertanian. Kebun dan sungai. Mereka khawatir, bila kelak di…

Mimpi Organik Petani Kaluppini. Seperti Apa?

Ahmad (50) berjalan tergopoh-gopoh sambil menenteng kantung plastik di tangannya. Wajahnya berseri-seri menghampiri sambil menyodorkan kantong plastic yang ternyata berisi kacang tanah. “Ini kacang tanah hasil panen kemarin. Bisa langsung…

Maulid dan Perayaan Kehidupan di Komunitas Adat Batu Bassi

Pagi itu, di pertengahan Desember 2016 lalu, sepanjang jalan Dusun Batu Bassi, Desa Jene Taesa, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, terlihat lengang. Tak banyak warga bersliweran di sepanjang jalan.…

Rawan Konflik, DPRD Sinjai Dorong Perda Masyarakat Adat

Angin segar berhembus bagi masyarakat adat di Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan. Banyaknya konflik terkait masyarakat adat di daerah ini mendorong DPRD Kabupaten Sinjai untuk segera mengajukan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda)…

Ini Rekomendasi Mitigasi Bencana di Pesisir Utara Makassar

Mangrove sebagai ekosistem penting di kawasan pesisir bisa menjadi pilihan mitigasi kebencanaan tanpa merusak lingkungan yang ada. Ini berbeda dibandingkan bentuk mitigasi lain, seperti pembangunan fisik yang bisa saja berdampak…

Mulai ‘Sewa’ Lahan Warga, Sawit Bakal Masuk Enrekang

Awal November 2016, seorang kawan menghubungi saya menyampaikan kalau perusahaan sawit akan membuka lahan di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Saya tak begitu yakin. Dia datang membawakan empat bundel surat. Masing-masing…

Konflik Lonsum di Bulukumba Tak Kunjung Usai

Surat perjanjian berbahasa Belanda jadi pintu masuk warga di Kabupaten Bulukumba,  Sulawesi Selatan, mendesak perusahaan mengembalikan hak tanah mereka. Puluhan kali pertemuan digelar, tak membuahkan hasil. Konflik makin membesar, ada…

Korupsi Sumber Daya Alam Marak di Sulsel. Apa Penyebabnya?

Sulawesi Selatan termasuk daerah lumbung korupsi di Indonesia dilihat dari segi tingkat kerugian dan modus yang semakin canggih. Sepanjang tahun 2016 ada sekitar 100-an kasus korupsi yang mencuat dan sebagian…

Pesona Bunga Bangkai di Rumah Hijau Denassa

Dermawan Denassa berjalan pelan dengan pengeras suara di tangannya sambil terus menjelaskan setiap tanaman yang ditemuinya. Puluhan murid sekolah dasar yang mengekor di belakangnya mendengarkan penuh antusias. Mereka hati-hati melangkah…

Pasar Kalimu, Pasar Tradisional di Kaluppini yang Terancam Hilang

Namanya Pasar Kalimu. Letaknya di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Tepatnya di Desa Kaluppini, Kecamatan Enrekang, tempat dimana masyarakat Adat Kaluppini berdomisili. Pasar Kalimu adalah salah satu pasar tradisional yang terancam…
1 22 23 24 25 26 28