Kapal Penangkap Ikan News

29 Kapal Asing Ditangkap, 34 Kapal Asing Ditenggelamkan

Sebanyak 29 kapal ikan asing (KIA) yang melakukan penangkapan ikan secara ilegal di Indonesia, berhasil diamankan tim Satuan Tugas 115 IUU Fishing yang dipimpin Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti.…

Akhir Tahun Ini, KKP Bagikan 3.450 Kapal untuk Nelayan

Akhir 2016, sebanyak 3.450 kapal yang masuk dalam program bantuan kapal nasional akan dibagikan ke seluruh nelayan melalui koperasi di seluruh Indonesia. Kepastian itu didapat setelah Kementerian Kelautan dan Perikanan…

Susi Geram Kapal Pencuri Ikan Dibebaskan PN Tanjung Pinang

Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti geram atas putusan yang dikeluarkan Pengadilan Perikanan pada Pengadilan Negeri Tanjung Pinang, Kepulauan Riau, 11 Juli, berkaitan dengan kapal asing yang diduga melakukan penangkapan…

,

Nelayan Jawa Disuruh Melaut ke Natuna dan Arafuru

Pasca diberlakukan moratorium eks kapal asing di seluruh wilayah perairan Indonesia dalam setahun terakhir, perlahan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mulai menata wilayah perairannya. Salah satunya, dengan mengatur wilayah tangkap…

,

Sampai Kapan Kapal Perikanan Tak Melaut?

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berkali-kali mengklaim bahwa kondisi perikanan saat ini lebih baik dibandingkan beberapa tahun lalu. Hal itu, dibuktikan dengan terus meningkatnya produksi perikanan di semua pelabuhan perikanan…

Ada Kapal Tiongkok Kandas di Perairan Pulau Tambelan Kepri

Kandasnya kapal berbendera Tiongkok berbobot 250,48 gross tonnage (GT) pada 24 Oktober 2015 di perairan Pulau Mundaga, sebelah barat Pulau Tambelan, Kepulauan Riau, diduga kuat adalah kapal yang melanggar batas…

Kapal Hong Kong Masih Menangkap Ikan di Natuna

Walau sudah hampir setahun pemberantasan oleh Pemerintah Indonesia, namun hingga saat ini masih ditemukan indikasi terjadinya aksi illegal, unreported, unregulated (IUU) fishing di berbagai wilayah perairan. Indikasi tersebut dilaporkan masih…