Infrastruktur News

Bandara BIJB Ditargetkan Beres Desember 2017

Pengembangan Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) membutuhkan dana Rp2,16 triliun untuk project cost pembangunan sisi darat. Namun, saat ini PT BIJB selaku Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang dibentuk melalui…

Pembangunan Bandara BIJB Dikebut, Permasalahan Pun Merunut

Dunia pariwisata sedang dilirik untuk dijadikan sebagai generator baru pertumbuhan ekonomi. Rencana tersebut telah ditetapkan Presiden Joko Widodo sebagai salah satu strategi pembangunan nasional. Ditargetkan pada 2019 mendatang, 20 juta…

Menguji Tempat Evakuasi Tsunami Satu-satunya di Bali

Sebuah bangunan besar dengan 8 ruas anak tangga baru berdiri setahun. Dinamakan Tempat Evakuasi Sementara (TES) Tsunami berlokasi di Pulau Serangan, Denpasar. Satu-satunya bangunan permanen TES di Bali. Namun sehari-hari…

Banjir di Palembang Belum Berlalu, Mengapa Begitu?

    Banjir terus menghantui Palembang, Sumatera Selatan. Jika daerah resapan air dan anak-anak Sungai Musi tidak direvitalisasi, dipastikan banjir bakal terjadi. “Intinya, bukan siapa yang memimpin, tapi pemimpin yang…

Hujan Es Melanda Kota Bandung, Kenapa Bisa Terjadi?

Hujan deras disertai angin kencang yang melanda di wilayah kota bandung, Jawa Barat, pada Rabu (19/04/2017) siang menyebabkan 10 pohon tumbang dan merusak sejumlah fasilitas di beberapa ruas jalan. Hujan…

Inikah Transportasi Solusi Kemacetan di Bandung?

Pengadaan moda transportasi massal berbasis rel Light Rail Transit (LRT) menjadi  wacana baru di Kota Bandung,  Jawa Barat. Pengembangan konsep  moda  transportasi jenis metro capsule tersebut--sesungguhnya sudah diinisiasi oleh Pemerintah…

Jokowi dan Teras Cihampelas, tapi Apakah Fungsinya Selaras?

Presiden RI Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (12/04/2017). Dalam serangkaian agendanya, presiden menyempatkan diri untuk meninjau langsung pengembangan model tata ruang modern di Teras…